Gempa M 5,8 Terjadi di Jayapura, Tak Berpotensi Tsunami

Indonesia Berita Berita

Gempa M 5,8 Terjadi di Jayapura, Tak Berpotensi Tsunami
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 51%

Gempa bermagnitudo 5,8 terjadi di Jayapura, Papua. Tak ada potensi tsunami akibat gempa tersebut.

Berdasarkan informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika , gempa terjadi pukul 02.34 WIB, Jumat . Lokasi gempa berada di koordinat 2,68 Lintang Selatan dan 141,91 Bujur Timur.

"Pusat gempa berada di laut 138 Km Tenggara Jayapura, Kedalaman 10 Km," tulis BMKG dalam akun Twitter resminya, @infoBMKG.Getaran gempa dirasakan dalam skala II-III di Kabupaten Keerom, Jayapura. Skala II MMI artinya getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang, sedangkan skala III MMI artinya getaran dirasakan nyata dalam rumah dan terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BMKG: Gempa pukul 04:34 WIT guncang JayapuraBMKG: Gempa pukul 04:34 WIT guncang JayapuraGempa bumi tektonik dengan magnitudo 5,8 mengguncang Jayapura, Papua, Jumat (18/10/2019) sekitar pukul 04:34 WIT. BMKG menyatakan bahwa hasil pemodelan terhadap gempa bumi ini tidak berpotensi tsunami. GempaBumi Robotorial
Baca lebih lajut »

1.565 korban gempa Maluku dapat layanan dukungan psikososial1.565 korban gempa Maluku dapat layanan dukungan psikososialSebanyak 1.565 orang korban gempa bumi di Maluku telah mendapatkan layanan dukungan psikososial dari tim yang diturunkan Kementerian Sosial ...
Baca lebih lajut »

Kemensos pastikan distribusi logistik korban gempa Maluku tercukupiKemensos pastikan distribusi logistik korban gempa Maluku tercukupiKementerian Sosial RI memastikan penyaluran logistik atau kebutuhan makan bagi korban gempa bumi di Provinsi Maluku terus dilakukan dan tercukupi hingga ke ...
Baca lebih lajut »

Mataram diminta siapkan pra-desain penataan kawasan terdampak gempaMataram diminta siapkan pra-desain penataan kawasan terdampak gempaPemerintah Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, diminta segera menyiapkan pra-desain penataan kawasan terdampak secara masif gempa bumi 2018, sebagai dasar ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-19 07:05:38