Gempa Bumi M 5,1 Guncang Jember Jawa Timur, Terasa hingga Denpasar dan Kuta

Indonesia Berita Berita

Gempa Bumi M 5,1 Guncang Jember Jawa Timur, Terasa hingga Denpasar dan Kuta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 68%

Gempa bumi M 5,1 yang mengguncang Jember merupakan jenis gempa dalam lempeng (intraplate earthquake) yang dipicu aktivitas sesar aktif di dasar laut.

Kendati gempa bumi ini berlokasi di laut, tetapi hasil pemodelan BMKG tidak menunjukkan adanya potensi tsunami.

Namun, masyarakat di sejumlah wilayah terdekat dikabarkan merasakan getaran akibat guncangan gempa bumi yang terjadi ini dengan skala intensitas atau kekuatan yang bervariasi. Guncangan gempa bumi ini dirasakan di daerah Puger dengan skala intensitas V MMI, di mana getaran dirasakan hampir semua penduduk, orang banyak terbangun.

Selanjutnya, di daerah Jember, getaran akibat guncangan gempa bumi ini dirasakan dengan skala intensitas IV MMI. Dengan skala intensitas IV MMI ini, bila pada siang hari dirasakan oleh orang banyak dalam rumah.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gempa Jember M 5,1 Terasa di Banyuwangi, Warga BerlarianGempa Jember M 5,1 Terasa di Banyuwangi, Warga BerlarianGempa Jember Magnitudo 5.1 dirasakan warga Banyuwangi. Aktivitas masyarakat sempat terhenti, karena warga kaget dengan getaran gempa tersebut.
Baca lebih lajut »

Dampak Gempa Jember M 5.1, Atap Rumah Rusak Hingga Tembok RetakDampak Gempa Jember M 5.1, Atap Rumah Rusak Hingga Tembok RetakGempa M 5.1 mengguncang Jember. Gempa yang terjadi pukul 06.01 WIB itu berdampak terhadap rumah warga.
Baca lebih lajut »

Gempa M 5,4 Kembali Guncang Larantuka NTTGempa M 5,4 Kembali Guncang Larantuka NTTGempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 5,4 kembali mengguncang Larantuka, NTT. Gempa tidak berpotensi menimbulkan tsunami.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 03:53:17