Gegara Kapal Kandas di Pelabuhan Gilimanuk, Penyeberangan Tersendat

Indonesia Berita Berita

Gegara Kapal Kandas di Pelabuhan Gilimanuk, Penyeberangan Tersendat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 51%

Penyeberangan di Pelabuhan Gilimanuk sempat terhambat dengan kandasnya kapal motor penumpang (KMP) Tunu Pratama Jaya 3888 selama 12 jam lebih. Kapal kandas tepat di dermaga LCM Pelabuhan Gilimanuk, sehingga dermaga yang biasanya digunakan untuk tiga kapal hanya bisa dua kapal yang bisa bersandar.

Manajer usaha ASDP Pelabuhan Gilimanuk, Djumadi mengatakan, KMP Tunu Pratama Jaya 3888 kandas pada Kamis malam lalu sekitar pukul 21.30 WITA. Berawal saat kapal yang baru datang dari Pelabuhan Ketapang bersandar di dermaga LCM Pelabuhan Gilimanuk untuk bongkar muat.

“Saat bersandar dan bongkar muatan tidak ada kendala,” ujarnya, Jumat . Namun saat kapal sudah memuat kendaraan yang akan menyeberang ke Pelabuhan Ketapang, kapal mundur untuk mengambil haluan, lalu tersangkut di pasir. Karena pada saat itu air laut surut, sehingga kapal yang sudah memuat kendaraan “duduk manis” sulit untuk olah gerak. “Sudah dilakukan penarikan tetap tidak bisa lepas dari kandas,” ungkapnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

20 Kapal Penyeberangan Ketapang-Gilimanuk Standby Jelang Nataru20 Kapal Penyeberangan Ketapang-Gilimanuk Standby Jelang Nataru20 armada kapal akan standby untuk mengantisipasi terjadi kepadatan kendaraan yang hendak menyeberang dari Pelabuhan Ketapang ke Pelabuhan Gilimanuk, Bali. Via: detikBali
Baca lebih lajut »

ASDP Minta Penumpang Penyeberangan Beli Tiket Kapal Ferry Lewat Ferizy |Republika OnlineASDP Minta Penumpang Penyeberangan Beli Tiket Kapal Ferry Lewat Ferizy |Republika OnlineASDP telah membuka penjualan tiket ferry Angkutan Natal dan Tahun Baru sejak H-60.
Baca lebih lajut »

Jadwal Penyeberangan Kapal Merak-Bakauheni Hari Ini, Ada 16 Kali PemberangkatanJadwal Penyeberangan Kapal Merak-Bakauheni Hari Ini, Ada 16 Kali PemberangkatanJadwal Penyeberangan Kapal Merak-Bakauheni Hari Ini, Ada 16 Kali Pemberangkatan jadwalpenyeberangandipelabuhanmerak
Baca lebih lajut »

Cuaca Buruk, Operasional Kapal Penyeberangan Merak-Bakauheni Dihentikan Sementara | merdeka.comCuaca Buruk, Operasional Kapal Penyeberangan Merak-Bakauheni Dihentikan Sementara | merdeka.comOperasional kapal penyeberangan dari Pelabuhan Merak Banten menuju Bakauheni Lampung dihentikan, karena cuaca buruk, Kamis (22/12). Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat, cuaca tidak kondusif untuk pelayaran.
Baca lebih lajut »

Jadwal Penyeberangan Kapal Hari Ini dari Merak ke Bakauheni, LengkapJadwal Penyeberangan Kapal Hari Ini dari Merak ke Bakauheni, LengkapJadwal penyeberangan kapal dari Merak menuju Bakauheni, Lampung, Kapal Batumandi, Sebuku, Jatra III, dan Legundi siap melayani.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 00:18:35