Boyamin Saiman memandang Kejaksaan Agung harus segera memproses kasus Djoko Tjandra dan Jaksa Pinangki Sirna Malasari. Pengamanan terhadap barang bukti pun harus diperketat pascakebakaran di Gedung Kejaksaan Agung. MAKI
jpnn.com, JAKARTA - Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia Boyamin Saiman menyoroti peristiwa kebakaran di Gedung Kejaksaan Agung , yaitu di ruang kepegawaian, pembinaan dan intelijen. Menurut Boyamin, meski pihak Kejagung sudah mengklaim tidak ada satu pun berkas perkara yang terbakar, tetapi semua pihak harus menyoroti dokumen kasus milik Djoko Tjandra dan Jaksa Pinangki Sirna Malasari.
Baca Juga: Boyamin menerangkan, dokumen dan barang bukti kasus Djoko Tjandra dan Pinangki harus dilindungi keamanannya. Bahkan Boyamin memandang keduanya harus cepat diproses hukum. "Termasuk diperbanyak smoke detector serta semua materi disimpan ganda dalam bentuk back data, oleh tim penyidik sehingga jika terbakar lagi maka data tetap aman," kata dia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kebakaran di Kejaksaan Agung Dicurigai untuk Hilangkan Bukti Kasus Djoko TjandraRazman tak percaya pernyataan Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung Hari Setiyono yang bilang tak ada dokumen yang terbakar.
Baca lebih lajut »
Kasus Djoko Tjandra: 'Masa Lalu' Mantan Ketua KPK dan Nasib Dua Jenderal Polri - Tribunnews.comKemarin Kamis (13/8/2020), mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar diperiksa penyidik Bareskrim Polri Sementara, para tersangka termasuk perwira tinggi polisi akan diperiksa
Baca lebih lajut »
Polri Belum Temukan Pidana Kasus E-KTP dan Paspor DjokoPolisi belum menemukan unsur pidana usai memeriksa mantan Lurah Grogol Selatan, Asep Subhan, terkait kasus pembuatan e-KTP untuk Djoko Tjandra.
Baca lebih lajut »
Mantan Pelatih Persiwa dan Madura United Djoko Susilo Tutup UsiaMantan pelatih Persiwa dan Madura United Djoko Susilo meninggal dunia di Dampit Kabupaten Malang.
Baca lebih lajut »
Eks Pelatih Madura United Djoko Susilo Meninggal DuniaEks pelatih Madura United, Djoko Susilo, meninggal dunia pada hari ini, Sabtu (22/8/2020) pagi WIB.
Baca lebih lajut »