Gaya Menteri Susi Melepasliarkan 173.800 Benih Lobster

Indonesia Berita Berita

Gaya Menteri Susi Melepasliarkan 173.800 Benih Lobster
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Ratusan ribu benih tersebut merupakan hasil dari penggagalan penyelundupan benih

REPUBLIKA.CO.ID, NUSA DUA -- Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti melakukan pelepasliaran 173.800 benih lobster di Bali, Sabtu . Pelepasliaran dilakukan di dua titik lokasi yaitu perairan Pulau Nusa Penida dan kawasan Nusa Dua, Bali.

Susi mengatakan, dengan pelepasliaran itu, diharapkan agar bibit lobster yang telah dilepasliarkan dibiarkan tumbuh di alam dan dipanen oleh nelayan saat sudah dewasa. “Mudah-mudahan bisa tumbuh besar, diambil, dipanen oleh nelayan. Tapi bukan bibitnya. Kalo bibitnya ya nanti habis lama-lama,” kata Susi dalam keterangannya, Ahad .Susi menjelaskan, penyelundupan benih bukan fenomena baru.

Selain itu, ia menjelaskan bahwa penjualan benih lobster merugikan karena nilai jualnya terlampau kecil jika dibandingkan dengan nilai jual lobster dewasa.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prodia Nutrigenomics Permudah Pengaturan Pola Makan dan Gaya Hidup SehatProdia Nutrigenomics Permudah Pengaturan Pola Makan dan Gaya Hidup SehatPT Prodia Widyahusada Tbk kembali meluncurkan pemeriksaan berbasis genetik dari rangkaian Prodia Genomic, yakni Prodia Nutrigenomics di Jakarta, Jumat (12/7). ProdiaWidyahusada
Baca lebih lajut »

Spontanitas dan gaya kasual Prabowo dianggap sebuah ketulusanSpontanitas dan gaya kasual Prabowo dianggap sebuah ketulusanPakar bahasa tubuh dan mikroekspresi Monica Kumalasari mengatakan spontanitas, gaya kasual, dan ucapan selamat Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo ...
Baca lebih lajut »

Waspada, 5 Gaya Hidup Seperti ini Bisa Tingkatkan Risiko DiabetesWaspada, 5 Gaya Hidup Seperti ini Bisa Tingkatkan Risiko DiabetesDiabetes merupakan kondisi di mana tubuh tidak dapat memproduksi cukup insulin, yaitu hormon pengatur gula darah dalam tubuh. diabetes
Baca lebih lajut »

Jokowi - Prabowo Bertemu, Arti Prabowo Menunggu dan Hormat GrakJokowi - Prabowo Bertemu, Arti Prabowo Menunggu dan Hormat GrakGaya yang ditampilkan Prabowo Subianto saat bertemu Jokowi tak bisa lepas dari karakternya sebagai tentara.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 21:45:32