Sebelumnya, The Three Lions berhasil mencapai semifinal di Piala Dunia 2018. Selengkapnya 👇🏻👇🏻 PialaDunia
Ditanya apakah ia akan dianggap gagal bila tidak mencapai semifinal, Southgate menjawab:"Ya, mungkin demikian.""Apakah kita siap untuk menang? Kita sudah dua kali mencapai semifinal jadi langkah selanjutnya adalah mencoba melangkah lebih jauh," tambahnya yang dikutip BBC, Rabu .Southgate baru saja mengumumkan daftar 26 pemain yang akan dibawanya untuk Euro 2020, yang akan dimulai pada 12 Juni.
Mantan pelatih Middlesbrough tersebut ditunjuk sebagai pelatih timnas Inggris pada September 2016 dan mengantarkan timnya finis terbaik di turnamen besar sejak 1990 ketika mencapai semifinal Piala Dunia 2018 di Rusia.“Kami sadar dengan antusias tentang tim ini dan itu hebat, kami sekarang relevan,” tambah Southgate.
The Three Lions menjadi salah satu tim termuda di Euro 2020, dengan usia rata-rata 25 tahun tiga bulan. Sembilan pemain di antaranya adalah pemain di bawah 23 tahun.Nama lainnya, adalah Trent Alexander-Arnold , Reece James , Marcus Rashford , dan Jadon Sancho .Hanya ada tiga pemain di atas 30 tahun, yaitu Kyle Walker . Ia menjadi pemain tertua. Dua nama lain adalah Kieran Trippier dan Jordan Henderson yang akan genap 31 tahun 17 Juni nanti.
"Anda membutuhkan keseimbangan itu. Ada pemain muda yang datang dan memberikan energi. Kami tidak membawa turis ke sini, kami memiliki skuad yang semuanya siap bermain dan berkontribusi,” katanya. “Saya harus mencoba mengelola ekspektasi para pemain, saya menerima situasi sebagai pelatih, ada ekspektasi, saya harus mewujudkannya," lanjut pelatih berusia 50 tahun ini.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
RESMI: Ini 26 Pemain Inggris Pilihan Gareth Southgate untuk Euro 2020, Termasuk Alexander-Arnold - Tribunnews.comResmi, Gareth Southgate mengumumkan 26 pemain Inggris untuk Euro 2020, Selasa (1/6/2021) malam WIB.
Baca lebih lajut »
Gareth Southgate umumkan skuad final Inggris, Jesse Lingard tercoretPelatih kepala tim nasional Inggris Gareth Southgate pada Rabu dini hari WIB mengumumkan skuad final untuk babak utama EURO 2020 dan gelandang serang Jesse ...
Baca lebih lajut »
Jesse Lingard Didepak Timnas Inggris Saat Hanya Kalah Tajam dari KaneJesse Lingard tidak masuk dalam daftar 26 pemain timnas Inggris pilihan Gareth Southgate untuk Euro 2020.
Baca lebih lajut »
Mason Greenwood Tak Akan Beraksi di Euro 2020, Man United Beri PenjelasanSebanyak 26 pemain timnas Inggris untuk Euro 2020 segera diumumkan Gareth Southgate. Mason Greenwood dipastikan tidak akan mentas.
Baca lebih lajut »
RESMI: Ini 26 Pemain Inggris Pilihan Gareth Southgate untuk Euro 2020, Termasuk Alexander-Arnold - Tribunnews.comResmi, Gareth Southgate mengumumkan 26 pemain Inggris untuk Euro 2020, Selasa (1/6/2021) malam WIB.
Baca lebih lajut »