Gara-gara Konflik di Gaza, Ekonomi Israel Melambat di Kuartal II

Israel Berita

Gara-gara Konflik di Gaza, Ekonomi Israel Melambat di Kuartal II
Gaza
  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

, Senin , Biro Statistik Pusat Israel mencatat data produk domestik bruto hanya naik 1,2 persen pada April-Juni 2024.

Selain itu, pengeluaran konsumsi swasta di Israel juga hanya meningkat sebesar 12 persen pada kuartal kedua, lebih rendah dari 26,3 persen yang tercatat di triwulan sebelumnya.

Seorang analis senior di surat kabar Yedioth Ahronoth, Gad Lior, mengatakan ekonomi Israel ini terhambat karena operasi militernya di Palestina. "Pertumbuhan yang rendah menunjukkan bahwa ekonomi Israel belum pulih dari konsekuensi serangan Hamas pada 7 Oktober tahun lalu," kata analis senior tersebut.Dalam periode ini, impor barang dan jasa Tel Aviv tercatat menunjukkan tren negatif bagi ekonomi Israel dengan menurun sebesar 11,1 persen pada kuartal kedua, setelah kenaikan sebesar 32,7 persen di triwulan sebelumnya.

Ekspor barang dan jasa Israel, tidak termasuk berlian dan perusahaan rintisan ikut menurun sebesar 7,1 persen pada kuartal kedua, menyusul penurunan sebesar 10,4 persen pada triwulan pertama.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

rmol_id /  🏆 21. in İD

Gaza

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Erdogan: Turki Dapat Intervensi Konflik di Gaza Seperti dalam Konflik LainErdogan: Turki Dapat Intervensi Konflik di Gaza Seperti dalam Konflik LainPresiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengatakan pada Minggu (28/7) bahwa negaranya dapat memasuki Israel, sebagaimana yang pernah mereka lakukan pada masa lalu di Libya dan Nagorno-Karabakh. Tetapi, dia tidak merinci intervensi semacam apa yang dia sarankan terkait konflik yang tengah berlangsung...
Baca lebih lajut »

Norwegia dan Israel Mengalami Konflik Diplomasi gara-Gara Pengakuan terhadap PalestinaNorwegia dan Israel Mengalami Konflik Diplomasi gara-Gara Pengakuan terhadap PalestinaNorwegia dan Israel mengalami konflik diplomasi atas keputusan Oslo mengakui negara Palestina, sebuah langkah yang mendapat kecaman keras dari Israel.
Baca lebih lajut »

Sri Mulyani Ungkap Ekonomi Global Bakal Terguncang Gara-gara IniSri Mulyani Ungkap Ekonomi Global Bakal Terguncang Gara-gara IniGold
Baca lebih lajut »

Gara-Gara Turbulensi, Korean Air Hapus Mi Instan dari Daftar Camilan Gratis Penumpang Kelas EkonomiGara-Gara Turbulensi, Korean Air Hapus Mi Instan dari Daftar Camilan Gratis Penumpang Kelas EkonomiKorean Air, yang dikenal dengan makanan pesawat terbaik di dunia, telah menghapus mi instan dari daftar camilan gratis di kelas ekonomi mulai 15 Agustus 2023.
Baca lebih lajut »

Netanyahu akan Hadapi Kongres AS di Tengah Ketegangan Konflik GazaNetanyahu akan Hadapi Kongres AS di Tengah Ketegangan Konflik GazaPerdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu dijadwalkan akan menyampaikan pidato di hadapan Kongres AS pada Rabu (24/7). Pidato itu diberikan saat ia menghadapi tekanan besar untuk segera menyetujui perjanjian gencatan senjata dalam konflik dengan Hamas di Gaza. Netanyahu, perdana menteri...
Baca lebih lajut »

Kamala Harris Diproyeksi Bisa Lebih Tegas terhadap Israel jika Jadi Presiden ASKamala Harris Diproyeksi Bisa Lebih Tegas terhadap Israel jika Jadi Presiden AS Kamala Harris diperkirakan akan mengambil sikap yang lebih tegas terhadap Israel terkait konflik di Gaza.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-19 20:59:26