Ganjar Pranowo Nyatakan Siap Maju Capres 2024

Indonesia Berita Berita

Ganjar Pranowo Nyatakan Siap Maju Capres 2024
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Nama Ganjar Pranowo kerap mencuat di sejumlah survei Pilpres 2024, Gubernur Jawa Tengah itu mengaku siap dideklarasikan sebagai capres. TempoNasional

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, buka suara perihal sikapnya di Pilpres 2024. Di sejumlah survei, nama Ganjar mencuat sebagai Capres dengan menempati peringkat tiga besar bersama Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.Ganjar mengaku siap jika dirinya dideklarasikan sebagai Capres 2024. “Untuk bangsa dan negara ini apa sih yang kita tidak siap?” kata Ganjar dalam sesi wawancara di kanal Youtube BeritaSatu, Selasa, 18 Oktober 2022.

Baca: PDIP Sebut Elektoral Bukan Pertimbangan Utama Tentukan Capres 2024Sebelumnya, Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto, menanggapi kabar meruaknya nama Ganjar Pranowo sebagai Capres di internal partai politik. Menurut dia, hal ini wajar mengingat Indonesia adalah negara demokrasi.“Ya namanya usulan ada yang mengusulkan Pak Prabowo, ada yang mengusulkan Mbak Puan, ada yang mengusulkan Pak Ganjar, terus yang mengusulkan Pak Sandi juga ada.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

PSI dan PPP Deklarasi Dukungan, Ganjar Pranowo: Terima KasihPSI dan PPP Deklarasi Dukungan, Ganjar Pranowo: Terima KasihGanjar Pranowo mengucapkan terima kasih kepada sejumlah partai yang telah mendukungnya untuk maju sebagai calon presiden.
Baca lebih lajut »

Senator DPD: Anies, Ganjar, Ridwan, dan Khofifah Bukti Kepemimpinan Daerah Menentukan |Republika OnlineSenator DPD: Anies, Ganjar, Ridwan, dan Khofifah Bukti Kepemimpinan Daerah Menentukan |Republika OnlineAnies, Ganjar, Ridwan, dan Khofifah harus bangun optimieme
Baca lebih lajut »

FX Hadi Rudyatmo Dukung Ganjar Capres 2024 dan Gibran Maju PilgubFX Hadi Rudyatmo Dukung Ganjar Capres 2024 dan Gibran Maju PilgubKetua DPC PDIP Kota Solo, FX Hadi Rudyatmo mendukung Ganjar Pranowo untuk maju sebagai Capres 2024. TempoNasional
Baca lebih lajut »

Masih Ada Keluarga Miskin Tak Bisa Sekolah, Ganjar: Mengerikan!Masih Ada Keluarga Miskin Tak Bisa Sekolah, Ganjar: Mengerikan!Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo terkejut mendengar keluarga miskin kesulitan menempuh pendidikan.
Baca lebih lajut »

Ekonomi Jadi Tantangan Indonesia, Ganjar Singgung Gagasan Bung KarnoEkonomi Jadi Tantangan Indonesia, Ganjar Singgung Gagasan Bung KarnoGubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menyebut sektor ekonomi menjadi tantangan utama Indonesia pada masa mendatang.
Baca lebih lajut »

Ganjar: Pria dan Perempuan Sejajar dalam Rumah TanggaGanjar: Pria dan Perempuan Sejajar dalam Rumah TanggaGubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menegaskan peran pria dan perempuan sejajar di dalam rumah tangga.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 21:37:12