Ketua Umum Pengurus Pusat Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (KAGAMA), Ganjar Pranowo, menyampaikan apresiasi kepada anggota dan pengurus KAGAMA yang ...
Ketua Umum Pengurus Pusat KAGAMA, Ganjar Pranowo, memberi sambutan untuk membuka acara Rapat Kerja Nasional KAGAMA di Grha Sabha Pramana UGM Yogyakarta, Sabtu . ANTARA/Handout/aa.
“KAGAMA bekerja sama dengan unit DERU UGM, didukung Relawan Mahasiswa dari beragam Unit Kegiatan Kemahasiswaan, telah melakukan sesuatu yang bisa kita lakukan secara cepat, dan akan terus kita usahakan yang kita bisa sesuaikan dengan kondisi di lapangan,” kata dia, dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Minggu.Hal itu dia katakan dalam sambutannya, sekaligus membuka acara Rapat Kerja Nasional KAGAMA pada Sabtu .
Rapat Kerja Nasional ini, kata dia, merupakan momen pulang ke Yogyakarta dan ke kampus UGM. Momen ini juga untuk menyegarkan pikiran, konsolidasi organisasi, serta menyiangi semangat berbakti melalui KAGAMA. Harapannya, menurut Ganjar, KAGAMA dapat terus bertumbuh membangun kekompakan, kesolidan, dan lebih efektif dalam berkarya.Ganjar mengungkapkan rasa haru saat Komunitas Kagama Lari untuk Berbagi menyerahkan bantuan untuk korban bencana letusan Gunung Semeru sebesar Rp428 juta.
Beberapa di antaranya adalah dengan tidak bergantung pada impor, membangun ketahanan pangan dengan diversifikasi ekonomi, serta menjaga lingkungan mewujudkan ekonomi hijau dan ekonomi biru.“Jangan semuanya impor-impor, kita harus mulai percaya dengan kemampuan bangsa kita sendiri. Di bidang teknologi kesehatan dan kedokteran, dan di bidang kehidupan kita yang lain,” ujarnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ganjar Pranowo Apresiasi Kesigapan Kagama Bantu Warga Terdampak Bencana SemeruHal tersebut disampaikan Ganjar Pranowo dalam sambutannya sekaligus membuka acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Kagama.
Baca lebih lajut »
Ganjar Pranowo: Okupansi Pesawat yang Melalui Bandara Ngloram 90 Persen TerusGubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan okupansi maskapai penerbangan yang melalui Bandara Ngloram selalu mencapai 90 persen. TempoBisnis
Baca lebih lajut »
Ganjar Pranowo Soal Pilpres: 2024 Itu Angka Apa?Ganjar Pranowo juga menanggapi soal kemungkinan disandingkan dengan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil yang siap diusung sebagai cawapres pada Pilpres 2024.
Baca lebih lajut »
Masyarakat Jambi Perkuat Soliditas usung Ganjar PranowoSelain itu, Rachman juga mengatakan, komunikasi antar relawan Sahabat Ganjar di setiap provinsi, harus memiliki komunikasi yang baik di semua daerah dan soliditas.
Baca lebih lajut »