Ganjar Minta Pemudik tidak Nyampah

Indonesia Berita Berita

Ganjar Minta Pemudik tidak Nyampah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Selain pintar berlalu lintas dan berkendara, pemudik harus pintar jaga kebersihan.

.wrap-pertamina{ margin: 0 auto; text-align: center; width: 270px;}img.logo-pertamina {width: 100%;height: auto;} REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, meminta para pemudik yang berasal dari berbagai daerah agar tidak membuang sampah secara sembarangan saat singgah maupun berkunjung. Ganjar mendapat laporan berupa foto dari masyarakat melalui akun twitter-nya mengenai kondisi di tempat istirahat KM 429 yang terlihat sampah berserakan.

Baca Juga "Saya titip pesan, jangan buang sampah sembarangan, kalau tidak menemukan tempat sampah ya bawa dulu sampahnya atau ditaruh di mobil agar suasana bersih," ujarnya. Tempat sampah dan kantong plastik tersebut diletakkan tiap 10 meter di tempat istirahat KM 429 dengan harapan para pemudik tidak membuang sampah sembarangan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ganjar Pranowo minta pemudik tidak 'nyampah'Ganjar Pranowo minta pemudik tidak 'nyampah'Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, meminta para pemudik yang berasal dari berbagai daerah agar tidak membuang sampah secara sembarangan saat singgah maupun ...
Baca lebih lajut »

Ganjar sekeluarga naik kereta api bareng pemudik ke SemarangGanjar sekeluarga naik kereta api bareng pemudik ke SemarangGubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo beserta istri Siti Atikoh Supriyanti dan anak semata wayang Muhammad Zinedine Alam Ganjar naik kereta api bareng ratusan ...
Baca lebih lajut »

Gubernur Ganjar Pulang Kampung Bersama Ratusan PemudikGubernur Ganjar Pulang Kampung Bersama Ratusan PemudikGubernur Ganjar pulang kampung bersama ratusan peserta mudik gratis
Baca lebih lajut »

KPAI: Lebih Baik tidak Mudik Bersama Anak Jika Gunakan MotorKPAI: Lebih Baik tidak Mudik Bersama Anak Jika Gunakan MotorKPAI menyarankan pemudik menggunakan moda transportasi selain motor untuk mudik.
Baca lebih lajut »

Ganjar Gelar Open House di Tiga LokasiGanjar Gelar Open House di Tiga LokasiGanjar rencananya akan melaksanakan salat Idul Fitri di Alun-alun Purwokerto.
Baca lebih lajut »

Tim Prabowo-Sandi Diyakini Punya Bukti Lain Selain LinkTim Prabowo-Sandi Diyakini Punya Bukti Lain Selain LinkKubu Prabowo bisa menjadi 'bulan-bulanan' jika hanya mengajukan bukti link.
Baca lebih lajut »

Selain Eggi dan Lieus, Fadli Juga Jenguk Tersangka 22 MeiSelain Eggi dan Lieus, Fadli Juga Jenguk Tersangka 22 MeiWakil Ketua DPR Fadli Zon menjenguk dua tersangka dugaan makar, Eggi Sudjana dan Lieus Sungkharisma di Rutan Markas Polda Metro Jaya.
Baca lebih lajut »

Selain Vonis Pidana, Hak Politik Bupati Neneng Juga Dicabut 5 TahunSelain Vonis Pidana, Hak Politik Bupati Neneng Juga Dicabut 5 TahunBupati Bekasi nonaktif Neneng Hassanah Yasin mendapatkan hukuman tambahan berupa pencabutan hak politik. Pencabutan itu diterapkan setelah Neneng menuntaskan hukuman pidana penjara. meikarta bekasi
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 21:26:52