Ganjar Izinkan Warga Tirakatan, asalkan Patuhi Protokol Kesehatan

Indonesia Berita Berita

Ganjar Izinkan Warga Tirakatan, asalkan Patuhi Protokol Kesehatan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 59%

Ganjar bolehkan warga doa bersama pada HUT RI asal jaga protokol kesehatan.

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat melantik 511 pejabat struktural di lingkungan Pemprov Jateng, Jumat . - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengizinkan masyarakat menggelar doa bersama atau tirakaan pada malam peringatan Hari Kemerdekaan, 17 Agustus 2020. Namun, Ganjar mengingatkan agar malam tirakatan digelar sederhana dan mematuhi protokol kesehatan yang ketat.

"Meski pandemi, tapi tidak apa-apa kalau masyarakat mau menggelar malam tirakatan. Yang penting jangan banyak-banyak orangnya dan harus mematuhi protokol kesehatan," kata Ganjar, Jumat . "Silakan tirakat di rumah masing-masing, atau di tempat ibadah masing-masing. Bisa di masjid, langgar, gereja, pura dan lainnya. Silakan, nggak papa," tegasnya.

"Yuk kita doa bersama, mendoakan bangsa ini agar ikhtiar lahir yang kita kerjakan itu mendapat energi dari ikhtiar bathin atau spiritual. Mudah-mudahan pandemi ini lekas berlalu," ucapnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

HUT ke 70 Jawa Tengah, Pak Ganjar Mengingatkan Warga Tak Ada Perayaan MeriahHUT ke 70 Jawa Tengah, Pak Ganjar Mengingatkan Warga Tak Ada Perayaan MeriahGubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta warga tidak berkumpul merayakan HUT ke 70 Jateng. HUTke70JawaTengah
Baca lebih lajut »

Ganjar Pantau Semua Proyek Pemerintah Pusat di JatengGanjar Pantau Semua Proyek Pemerintah Pusat di JatengGubernur Jateng Ganjar Pranowo menegaskan dalam menyelesaikan beberapa pekerjaan yang bukan di bawah kewenangan pemprov akan dilakukan pemetaan. GanjarPranowo
Baca lebih lajut »

Beda Hasil Swab Corona Dinkes Jateng dan Pemkot Tegal, Ini Kata GanjarBeda Hasil Swab Corona Dinkes Jateng dan Pemkot Tegal, Ini Kata GanjarGanjar Pranowo menegaskan tidak ada second opinion dalam uji swab COVID-19 seperti disebutkan di Kota Tegal. Dipastikan tidak ada unsur politis. via detikhealth
Baca lebih lajut »

Jurus Mas Ganjar Bantu UMKM di Masa Pandemi, Ada yang Bikin TerenyuhJurus Mas Ganjar Bantu UMKM di Masa Pandemi, Ada yang Bikin TerenyuhGubernur Jateng Ganjar Pranowo memanfaatkan akunnya di Instagram untuk membantu pelaku UMKM memasarkan produk mereka. GanjarPranowo
Baca lebih lajut »

Dua Jenderal TNI Malam-malam Datang ke Rumah Ganjar, Apa yang Terjadi?Dua Jenderal TNI Malam-malam Datang ke Rumah Ganjar, Apa yang Terjadi?Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo didatangi dua jenderal TNI di rumah dinasnya malam-malam. GanjarPranowo
Baca lebih lajut »

Ganjar Pranowo: NUFF 2020 Bagus BangetGanjar Pranowo: NUFF 2020 Bagus BangetSecara khusus, Ganjar Pranowo juga menilai NUFF 2020 sangat berguna bagi para pelaku UMKM di Jawa Tengah. NUFF2020
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-28 04:15:09