Hari Terakhir Jadi Gubernur, Anies Baswedan Sapa Warga Jakarta di CFD
Minggu, 16 Oktober 2022 10:57:35. Kedatangan Anies sembari bersepeda ini disambut antusias pengunjung CFD. Anies langsung dikerubungi warga yang hendak bersalaman dan berfoto dengannya.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyapa warga di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu . Pada hari terakhirnya menjabat sebagai gubernur, Anies Baswedan menyempatkan diri menyapa warga Jakarta yang berkunjung ke lokasi Car Free Day.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Hari Terakhir Berkantor di Balai Kota, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan Pamitan ke ASN - Tribunnews.comGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama Aparatur Sipil Negara (ASN) menggelar seremonial perpisahan di Balai Kota DKI Jakarta
Baca lebih lajut »
Resmikan Halte Bundaran HI, Anies: Untuk Hadirkan KesetaraanGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan secara resmi mengoperasikan Halte Bus Transjakarta Bundaran HI, Jakarta Pusat
Baca lebih lajut »
Dua Hari Lagi Lengser, Anies Baswedan Bakal Dapat Uang Pensiun SeginiDua hari lagi Anies Baswedan akan melepas jabatannya sebagai Gubernur DKI Jakarta. Ini besaran uang pensiunnya.
Baca lebih lajut »
Hari Terakhir Gubernur Anies Baswedan di DKI, Bersepeda dari Lebak Bulus ke Balai KotaHari Terakhir Gubernur Anies Baswedan di DKI, Bersepeda dari Lebak Bulus ke Balai Kota TempoMetro
Baca lebih lajut »
Purnatugas Gubernur DKI Jakarta Hari Ini, Sopir Anies Baswedan: Bapak Enggak Suka Pakai SirineDi mata sopir dan anak buahnya, Anies adalah sosok yang ramah. Bahkan Anies mendapat buku kumpulan tulisan dari anak buah.
Baca lebih lajut »