Film berjudul Dua Garis Biru yang baru tayang di bioskop hari ini dinilai sangat menggambarkan nilai-nilai yang ingin ditanamkan dalam program remaja di Badan ...
Jakarta - Film berjudul Dua Garis Biru yang baru tayang di bioskop hari ini dinilai sangat menggambarkan nilai-nilai yang ingin ditanamkan dalam program remaja di Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional .
"Dalam program kita sulit menggambarkan realita ini, tapi film ini dengan mudah memberikan gambaran yang benar-benar terjadi di tengah masyarakat," kata Yani. Film tersebut memberi pesan bahwa remaja harus memiliki rencana kehidupannya sejak awal hingga kelak membangun rumah tangga. Garis Dua Biru menggambarkan pernikahan di usia muda bisa merusak masa depan dan memupuskan berbagai cita-cita.
Film itu menggambarkan realita bahwa anak remaja sedikit mengetahui dan belajar tentang kesehatan reproduksi namun tidak mengetahui risiko-risiko yang bisa terjadi akibat perkawinan usia muda.Menurut dia, menyampaikan sosialisasi mengenai kesehatan reproduksi, perencanaan kehidupan, dan nilai-nilai lain kepada remaja memang lebih tepat dengan menggunakan media film.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Jadi Trending Topic, Ini 5 Alasan Kamu Harus Nonton Film Dua Garis BiruFilm Dua Garis Biru bikin heboh lagi. Setelah sempat dibuatkan petisi agar film ini tak ditayangkan di bioskop, kini film yang tayang mulai hari ini (Kamis, 11/7) jadi pembicaraan hangat di Twitter.
Baca lebih lajut »
Lyndsey: Tekuni Dua Pekerjaan Membantu Menggunakan Dua Sisi OtakLyndsey Scott mengakui dua pekerjaan yang kini ditekuninya membantu dirinya untuk menggunakan dua sisi otak sehingga dapat...
Baca lebih lajut »
Film Jaler Juara Festival Film Banyuwangi, Jurinya Mira LesmanaFilm Jaler karya Lutfi Masduki menceritakan lelaki penari gandrung. Bukti anak daerah juga jago bikin film.
Baca lebih lajut »
Wanita Hamil dan Anak-anak Jadi Korban Perang Suku di Papua NuginiDua puluh empat orang tewas, termasuk dua wanita hamil, dalam pertempuran suku di dataran tinggi di Papua Nugini. Dua puluh...
Baca lebih lajut »