Fikri/Bagas Lolos Lubang Jarum Usai Tumbangkan Penakluk Juara Dunia Ranking Ke-125

Indonesia Berita Berita

 Fikri/Bagas Lolos Lubang Jarum Usai Tumbangkan Penakluk Juara Dunia Ranking Ke-125
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 BolaSportcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Pasangan ganda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, melaju ke final French Open 2023.

Bertanding di Glaz Arena, Rennes, Prancis, Sabtu , Fikri/Bagas menang atas He Ji Ting/Ren Xiang Yu peringkat ke-125 dunia, dengan skor 21-16, 19-21, 22-20.

He/Ren yang merupakan pasangan kombinasi baru tak berkutik setelah sehari sebelumnya membungkam Juara Dunia 2023, Kang Min-hyuk/Seo Seung-jae pada perempat final.He/Ren lalu menjauh 3-1, tetapi Fikri/Bagas menyamakan skor 3-3. He/Ren membuka jarak 4-3 dan disamakan lagi Fikri/Bagas menjadi 5-5. He/Ren menjauh 7-5 setelah menekan permainan Fikri/Bagas.

He/Ren menjauh 9-7, tetapi Fikri/Bagas mendekat 8-9. Kesalahan yang dibuat Fikri/Bagas membuat He/Ren menjauh 10-9 hingga interval 11-9.Selanjutnya, Juara All England Open 2022 itu berbalik memimpin 15-11. Serangan bertubi-tubi He/Ren yang berhasil menekan Fikri/Bagas membuat mereka mendekat 13-15.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

BolaSportcom /  🏆 31. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hasil French Open 2023: Menang Rubber Game, Fikri/Bagas ke Final LagiHasil French Open 2023: Menang Rubber Game, Fikri/Bagas ke Final LagiSetelah pekan lalu di Denmark Open, Fikri/Bagas kembali menembus final. Kali ini, Fikri/Bagas lolos ke partai puncak French Open 2023.
Baca lebih lajut »

Fikri/Bagas Mantap ke Semifinal, Penakluk Ganda Putra Terbaik China DibungkamFikri/Bagas Mantap ke Semifinal, Penakluk Ganda Putra Terbaik China DibungkamPerforma apik Fikri/Bagas berlanjut saat bersua kuda hitam dari Denmark, Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard.
Baca lebih lajut »

Hasil French Open: Bungkam Ganda Denmark, Fikri/Bagas ke SemifinalHasil French Open: Bungkam Ganda Denmark, Fikri/Bagas ke SemifinalMuhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana membukukan kemenangan atas Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard pada perempat final French Open 2023.
Baca lebih lajut »

Hasil French Open 2023: Tumbang dari Duo China, Ahsan/Hendra Gagal Ikuti Jejak Fikri/BagasHasil French Open 2023: Tumbang dari Duo China, Ahsan/Hendra Gagal Ikuti Jejak Fikri/BagasGanda putra Indonesia Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan harus mengakui keunggulan pasangan China Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi pada perempat final French Open 2023. Ahsan/Hendra tumbang 12-21, 16-21 di Glaz Arena, Jumat (27/10/2023).
Baca lebih lajut »

Jurus Ampuh Fikri/Bagas Jadikan Juara Dunia Pecundang di 16 BesarJurus Ampuh Fikri/Bagas Jadikan Juara Dunia Pecundang di 16 BesarGanda putra Indonesia, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana membeberkan kunci kemenangannya pada babak kedua French Open 2023.
Baca lebih lajut »

Fakta Unik tentang Prabowo, Eks Danjen Kopassus tapi Takut Jarum SuntikFakta Unik tentang Prabowo, Eks Danjen Kopassus tapi Takut Jarum SuntikCalon Presiden (capres) Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto mengakui dirinya takut dengan jarum suntik.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-24 00:34:09