Pada Kamis (10/10) siang, warga Desa Menia di Pulau Sabu, Nusa Tenggara Timur dikejutkan dengan terdamparnya 17 ekor paus pilot di pantai desa terpencil di ...
Saya menduga kuat, matinya ikan-ikan paus yang dilindungi itu akibat pencemaran minyak di wilayah perairan yang menjadi lintasan paus biru setelah meledaknya anjungan minyak Montara di Blok Atlas Barat Laut Timor pada 21 Agustus 2009
Dari 17 ekor paus pilot yang terdampar itu, 10 ekor di antaranya berhasil diselamatkan oleh warga desa setempat untuk dilepasliarkan kembali ke lautan lepas. Dari hasil pengamatan di lapangan, tujuh ekor paus yang mati itu mengalami banyak sekali luka di bagian badan dan perutnya. "Ada beberapa ekor dalam kondisi tubuh banyak luka robek akibat terdampar di lokasi yang penuh dengan karang," kata Dedy Syamhadi, Kepala Seksi Pemberdayaan Nelayan dan Infrastruktur Perikanan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Sabu Raijua.
Secara rasional terdamparnya ikan paus itu merupakan fenomena alam karena diduga arus laut yang kencang, sehingga mamalia laut itu terpukul arus dan terdampar di tepi pantai Pulau Sabu, saat terjadi, yakni peristiwa naiknya massa air laut bersuhu dingin dari dasar perairan yang kaya nutrisi ke perairan di atasnya.
Menurut dia, kajian itu terutama yang berkaitan dengan alur ruaya ikan paus di wilayah perairan NTT, karena wilayah perairan Laut Sawu kaya akan nutrisi yang dicari mamalia laut, seperti ikan paus dan lumba-lumba. "Ini perlu penelitian ilmiah, karena wilayah perairan Laut Sawu yang menjadi lintasan paus biru dari kutub utara ke selatan Australia sudah tercemar akibat tumpahan minyak dari anjungan Montara dan zat kimia dispersant yang disemprotkan Australia untuk menenggelamkan tumpahan minyak pada saat itu," kata Tanoni.
Menurut catatan sejumlah literatur spesies paus yang paling sering terdampar adalah mereka yang hidup di laut dalam, dan di lokasi yang sama, sehingga alam lebih berperan sebagai penyebab dibandingkan manusia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Paus Terdampar di Pulau Sabu Siklus Dua TahunanSebanyak 17 paus pilot sirip panjang terdampar di perairan Desa Menia, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua pada Kamis (10/10),
Baca lebih lajut »
Kejati Sumut ajukan kasasi vonis bebas sopir bawa sabu-sabuKejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara secepatnya mengajukan upaya hukum kasasi ke Mahkamah Agung atas vonis bebas Pengadilan Tinggi Medan terhadap ...
Baca lebih lajut »
Pria Cianjur Bawa 4 Kg Sabu-Sabu dan 5 Ribu Butir Ekstasi dari Malaysia4 kg sabu-sabu dan 5.000 butir pil ekstasi rencananya akan diedarkan di wilayah Bogor, Cianjur dan Sukabumi. 4kgsabu-sabu
Baca lebih lajut »
Bareskrim Musnahkan 15 Kilogram Sabu-Sabu Asal PalembangPenyidik juga mengamankan dua unit mobil yang digunakan untuk membawa sabu-sabu. pengedarsabu-sabu
Baca lebih lajut »
BNN gagalkan 20,57 kg sabu-sabu jaringan Malaysia di rumah oknum sipirBadan Narkotika Nasional (BNN) menyatakan telah menggagalkan peredaran gelap narkoba jenis sabu-sabu seberat 20,57 kilogram (kg) dari jaringan Malaysia ke ...
Baca lebih lajut »
Pulau Kelor, Kisah Suram Benteng Kuno dan Pulau KuburanSeperti apa kisah dari pulau yang luasnya ibarat daun kelor ini? Simak lengkapnya
Baca lebih lajut »