Biro Investigasi Federal (FBI) telah setuju untuk membayar lebih dari $22 juta atau Rp330 miliar, untuk menyelesaikan gugatan class action (gugatan kelompok). Gugatan itu sendiri berfokus pada tuduhan bahwa calon staf perempuan menjadi sasaran untuk diberhentikan dalam pelatihan, dan secara...
Biro Investigasi Federal telah setuju untuk membayar lebih dari $22 juta atau Rp330 miliar, untuk menyelesaikan gugatan. Gugatan itu sendiri berfokus pada tuduhan bahwa calon staf perempuan menjadi sasaran untuk diberhentikan dalam pelatihan, dan secara rutin dilecehkan oleh para instruktur. Pelecehan itu antara lain berupa komentar seksual tentang ukuran payudara mereka, tuduhan palsu tentang perselingkuhan dan desakan untuk menggunakan kontrasepsi “untuk mengendalikan suasana hati mereka.
“Masalah-masalah semacam ini merebak di dalam FBI dan sikap-sikap yang menciptakan masalah itu, dipelajari di akademi,” kata David J.Shaffer, pengacara para perempuan itu. Diajukan pada 2019, gugatan hukum ini menyatakan bahwa para calon staf perempuan telah menjadi sasaran lingkungan kerja yang tidak bersahabat, di mana mereka dinilai dengan lebih keras dibandingkan dengan rekan-rekan lelaki mereka, dan “secara berlebihan ditarget untuk koreksi dan pemecatan dalam situasi taktis, karena dianggap kurang mampu mengambil keputusan dan kriteria kesesuaian yang subjektif.
“Melalui toleransi pasif,” kata gugatan itu, “FBI dengan sengaja membiarkan Good Old Boy Network berkembang tanpa kendali di Akademi FBI.”FBI tidak segera memberikan komentar terkait penyelesaian kasus ini. Banyak tuduhan di dalam gugatan ini terkonfirmasi dalam sebuah laporan lembaga pengawas internal pada 2022. Pria masih merupakan tiga perempat dari agen khusus biro investigasi ini, meskipun ada banyak upaya untuk melakukan diversifikasi dalam beberapa tahun terakhir.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gugatan Korban Kebakaran Plumpang Dikabulkan, Pertamina Diminta Bayar Ganti Rugi Rp 23,1 MGanti rugi tersebut harus dibayarkan dalam kurun waktu satu bulan setelah adanya vonis berkekuatan hukum tetap.
Baca lebih lajut »
Bayar BPJS Kesehatan Lewat Tanggal 10 Belum Ganti Bulan Tidak Kena Denda, Ini PenjelasannyaSetiap peserta BPJS Kesehatan wajib membayar iuran maksimal tanggal 10 setiap bulan. Bagaimana jika lewat tanggal 10 tapi masih di bulan yang sama?
Baca lebih lajut »
Terbukti Bersalah Cemari Lingkungan, Perusahaan Tekstil di Pasuruan Dihukum Bayar Ganti Rugi Rp48 MiliarPengadilan Negeri (PN) Surabaya mengabulkan gugatan hukum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) kepada PT SS, perusahaan tekstil di Pasuruan Jawa Timur pada 11 September 2024.
Baca lebih lajut »
Pengemudi Mobil Innova Tabrak Restoran di Senopati Berujung Damai usai Bayar Ganti RugiSebagian area restoran alami kerusakan parah usai ditabrak mobil Innova tersebut.
Baca lebih lajut »
Cerita Tahanan Rutan KPK Ditagih Bayar Rp 20 Juta: Kalau Tidak Bayar Harus Kerja TerusSalah satu tahanan pada Rumah Tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi atau Rutan KPK, Firjan Taufa menjelaskan dirinya pernah ditagih untuk membayar uang puluhan juta rupiah
Baca lebih lajut »
Beda Interior Dapur Thariq Halilintar di Era Fuji vs Aaliyah Massaid, Pantas Buru-buru Diubah Usai NikahMenurut Thariq Halilintar, Aaliyah Massaid meminta ganti warna secara khusus untuk dapur rumah mereka.
Baca lebih lajut »