Fans Milan Tolak Stefano Pioli Jadi Pelatih Baru

Indonesia Berita Berita

Fans Milan Tolak Stefano Pioli Jadi Pelatih Baru
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Stefano Pioli semakin santer dikabarkan bakal jadi pelatih baru Milan.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Stefano Pioli semakin santer dikabarkan menjadi pelatih AC Milan, menggantikan Marco Giampaolo, yang gagal membawa Rossoneri bersinar musim ini. Namun, pendukung Milan justru menolak jika pihak klub mengangkat Pioli sebagai pelatih baru.

Baca Juga Saat ini, tagar #PioliOut menjadi trending topik teratas Twitter di Italia. Padahal, Pioli belum resmi dinyatakan sebagai pelatih baru Milan. Penolakan fans Milan terhadap Pioli, terkait masa lalu pelatih itu. Pioli secara terang-terangan pernah menyatakan jika dirinya adalah seorang pendukung Inter."Profesi saya membawa saya ke tempat lain, tetapi hati saya adalah [Inter].

Bagi pendukung fanatik Milan, harap hukumnya pihak klub mengangkat pelatih yang merupakan pendukung seteru abadi mereka. Pioli kehilangan 10 dari 27 pertandingannya yang bertanggung jawab atas Inter selama kampanye 2016-17, meskipun ia memimpin Lazio ke Liga Champions. Namun, bukan kali ini manajemen Milan mengangkat pelatih yang merupakan fans Inter. Marco Giampaolo juga pernah menyatakan jika dirinya adalah seorang pendukung Nerazzurri.

sumber : AntaraBACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Stefano Pioli Gantikan Giampaolo di Milan?Stefano Pioli Gantikan Giampaolo di Milan?Gerbang pemecatan yang semakin mendekati Giampaolo, membuat rumor Pioli latih Milan semakin kencang. Milan SerieA via detiksport
Baca lebih lajut »

AC Milan Ingin Jadikan Stefano Pioli Manajer Baru, Tagar #PioliOut Jadi Trending TopicAC Milan Ingin Jadikan Stefano Pioli Manajer Baru, Tagar #PioliOut Jadi Trending TopicPenggemar AC Milan bereaksi terhadap berita rencana penujukkan Stefano Pioli sebagai manajer baru. Pioli sebelumnya pernah menukangi Inter pada musim 2016-2017.
Baca lebih lajut »

Stefano Pioli Hampir Dipastikan Jadi Manajer Baru AC MilanStefano Pioli Hampir Dipastikan Jadi Manajer Baru AC MilanMarco Giampaolo dikabarkan akan dipecat AC Milan. Manajer baru akan diserahkan pada Stefano Pioli, yang pernah menangani Fiorentina dan Inter.
Baca lebih lajut »

Petinggi Milan Hilang Kesabaran, Giampaolo Bakal Didepak?Petinggi Milan Hilang Kesabaran, Giampaolo Bakal Didepak?AC Milan memang berhasil mengalahkan Genoa untuk menyudahi puasa kemenangan. Tapi, hasil itu kabarnya tidak cukup menyelamatkan Marco Giampaolo.
Baca lebih lajut »

Duel Inter Milan vs Juventus Edisi ke-236 Bakal Melekat di Benak SuporterDuel Inter Milan vs Juventus Edisi ke-236 Bakal Melekat di Benak SuporterJuventus tampil impresif dan meraih kemenangan 2-1 atas Inter Milan, pada laga pekan ketujuh Serie A.
Baca lebih lajut »

Permalukan Inter Milan, Juventus Kuasai Puncak Klasemen Serie AGonzalo Higuain yang baru masuk pada menit ke-62, membuat Juventus unggul pada menit ke-80. Juventus
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-25 05:56:19