Fakta! Timnas Indonesia tak Pernah Kalah dari Vietnam Selama 26 Tahun - Bola.net

Indonesia Berita Berita

Fakta! Timnas Indonesia tak Pernah Kalah dari Vietnam Selama 26 Tahun - Bola.net
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Faktanya Timnas Indonesia belum pernah kalah dari Vietnam selama 26 Tahun!

Bek Timnas Indonesia, Pratama Arham diadang pemain Timnas Vietnam di lanjutan Piala AFF 2020 Grup B. dok.PSSI

Untuk kesebelas kalinya, Timnas Indonesia akan melawan Vietnam di Piala AFF, kali ini pada babak semifinal edisi 2022 pada 6 dan 9 Januari 2023. Timnas Indonesia bakal lebih dulu menjamu Vietnam dalam semifinal leg pertama Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, pada Jumat . Tiga hari berselang, Skuad Garuda akan bertandang ke My Dinh National Stadium, Hanoi dalam pertemuan kedua empat besar Piala AFF 2022.

Pada pertemuan terakhir di Piala AFF, Indonesia dan Vietnam berakhir dengan skor imbang 0-0. Laga itu tersaji pada fase grup Piala AFF 2020 lalu. Ketika itu, Indonesia bertahan dengan sangat solid.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bolanet /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Piala AFF 2022, Timnas Vietnam dan Kutukan 27 Tahun Lawan IndonesiaPiala AFF 2022, Timnas Vietnam dan Kutukan 27 Tahun Lawan IndonesiaTimnas Vietnam akan menatap semifinal Piala AFF 2022 dengan bayang-bayang kutukan 27 tahun tidak pernah mengalahkan Indonesia dalam sejarah turnamen.
Baca lebih lajut »

Piala AFF 2022 - Park Hang-seo Tepati Janji, Timnas Vietnam Sudah Terbang ke Indonesia - Semua Halaman - Bolasport.comPiala AFF 2022 - Park Hang-seo Tepati Janji, Timnas Vietnam Sudah Terbang ke Indonesia - Semua Halaman - Bolasport.comPark Hang-seo mengakhiri sesi jumpa pers usai duel melawan Myanmar lebih cepat. Timnas Vietnam kini sudah dalam perjalanan ke Indonesia jelang duel di semifinal Piala AFF 2022. 🇮🇩🇻🇳
Baca lebih lajut »

Hajar Myanmar, Vietnam Hadapi Timnas Indonesia Di Semi-Final | Goal.com IndonesiaHajar Myanmar, Vietnam Hadapi Timnas Indonesia Di Semi-Final | Goal.com IndonesiaVietnam terlebih dahulu menjalani pertandingan leg pertama semi-final di kandang timnas Indonesia. AFFCup2022
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Shin Tae-Yong Mungkin Cadangkan Nadeo Argawinata | Goal.com IndonesiaTimnas Indonesia Vs Vietnam, Shin Tae-Yong Mungkin Cadangkan Nadeo Argawinata | Goal.com IndonesiaShin Tae-yong tak dapat menggaransi Nadeo dipasang lawan Vietnam. Ia bakal terus memantau kondisi pesepakbola berusia 25 tahun tersebut hingga hari H pertandingan. TimnasIndonesia Indonesia Vietnam PialaAFF2022 AFFCup
Baca lebih lajut »

Kata Shin Tae-yong Jika Timnas Indonesia Lawan Vietnam di Semifinal Piala AFF 2022Kata Shin Tae-yong Jika Timnas Indonesia Lawan Vietnam di Semifinal Piala AFF 2022Shin Tae-yong perkirakan lawan Indonesia di semifinal Piala AFF 2022 ialah Vietnam. Pihaknya pun bakal gelar laga kandang terlebih dahulu.
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Dapat Kabar Baik Jelang Lawan VietnamTimnas Indonesia Dapat Kabar Baik Jelang Lawan VietnamKondisi kiper Timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, mulai membaik setelah mengalami cedera ketika menghadapi Filipina, Senin (2/1/2023).
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 04:45:07