Fakta Menarik Bubur Suro, Kuliner Khas Jawa Timur yang Disajikan Menjelang Tahun Baru Islam via TribunTravel
Perlu diketahui, Bubur Suro bukanlah sesajen melainkan hidangan khas yang memang sering disajikan menjelang malam 1 Suro.Rasanya gurih, asin dan pedas sambal, semakin nikmat dengan taburan jueruk bali dan bulir-bulir buah delima serta tujuh jenis kacang.
Jenis kacang yang digunakan di antaranya kacang mede, kacang hijau, kacang kedelai, kacang merah, kacang tanah, kacang tholo dan kacang bogor yang sebagian digoreng dan sebagian lainnya direbus.Bubur Suro merupakan wujud rasa syukur manusia atas keselamatan yang selama ini diberikan Allah SWT.ini juga menjadi simbol pengabdian atas kemenangan Nabi Musa AS dan hancurnya bala Fir'aun.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wali Kota Banjarbaru Meninggal Dunia, Minggu Pagi, Almarhum Nadjmi Adhani Sempat Sarapan Bubur Ayam - Banjarmasin PostWali Kota Banjarbaru Meninggal Dunia, Minggu Pagi, Almarhum Nadjmi Adhani Sempat Sarapan Bubur Ayam via banjarmasinpost
Baca lebih lajut »
Resep Krengsengan Daging Sapi yang Manis GurihHidangan khas Jawa Timur ini rasanya manis-manis gurih. Kresengan daging sapi yang empuk berkuah kental enak jadi lauk nasi hangat. Ini dia resepnya: KrengsenganDagingSapi Resep via detikfood
Baca lebih lajut »
Anniversary, BLACKPINK Rilis Video Cosplay Spesial Versi Frozen : Okezone Celebrity'Anniversary', BLACKPINK Rilis Video Cosplay Spesial Versi Frozen TauCepatTanpaBatas Celebrity KabarArtis Gosip .
Baca lebih lajut »
Satu Dekade Bersama, Madonna Tinggalkan Label Rekaman InterscopePenyanyi Madonna baru saja berpisah dari label rekaman yang sudah hampir 10 tahun menaunginya, Interscope Records.
Baca lebih lajut »