Fakta-Fakta Jokowi Dapat Rumah dari Negara
Lokasi Bakal Rumah Jokowi di Colomadu. Arie Sunaryo) bakal mendapat rumah dari negara, usai tidak menjabat lagi sebagai kepala negara. Lokasi rumah berada di Kecamatan Colomadu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.
Bupati Karanganyar Juliyatmono menuturkan, lokasi bakal rumah hadiah negara tersebut merupakan lahan kosong yang bersertifikat hak milik. Proses pengadaan tanah yang dilakukan Kementerian Sekretariat Negara sudah kelar. "Sesuai dengan prosedur pengadaan tanah, yang saya tahu oleh Mensetneg to. Sudah dibayarkan, karena jual beli tanah itu kan ada pajak, balik nama kan. BPHTB -nya sudah dibayarkan ke kas daerah, untuk pemerintah kabupaten," ujar Juliyatmono, Minggu .
Politikus Partai Golkar itu menyampaikan, meski proses pengadaan tanah sudah selesai dan sesuai prosedur, namun surat-surat resmi belum ada.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gibran Enggak Mau Ikut Campur Soal Pembangunan Rumah untuk JokowiJokowi bakal dapat rumah di Colomadu, Gibran enggak akan ikut campur soal pembangunan rumah tersebut.
Baca lebih lajut »
7 Fakta Rumah untuk Jokowi di ColomaduPresiden Jokowi mendapat rumah sebagai hadiah dari negara saat tak lagi menjabat. Rumah itu berada di daerah Colomadu Jawa Tengah. Begini fakta-faktanya.
Baca lebih lajut »
Sederet Fakta Rumah untuk Jokowi di Colomadu: Luas Lahan 3.000 Meter Persegi dan Lokasi StrategisSejumlah fakta terkait hadiah rumah dari negara untuk Presiden Joko Widodo.
Baca lebih lajut »
Jokowi Disebut Bakal Dapat Rumah di Colomadu dari Negara, Dokter Tifa: Kok Enggak di IKN Aja?Dokter Tifa memepertanyakan kenapa Jokowi tak pilih rumah di IKN saja.
Baca lebih lajut »
Gibran Soal Jokowi Dapat Rumah dari Negara: Masak Saya Ngurusin itu | merdeka.comPutra pertama Presiden Jokowi itu mengaku tidak tahu ayahnya telah memilih lahan di Colomadu Karanganyar untuk rumah barunya. Dia menyatakan tidak memiliki kewenangan untuk ikut memilih, atau menentukan lokasi bagi bakal rumah ayahnya.
Baca lebih lajut »