Kemampuan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto akan menghadapi ujian berat di turnamen Swiss Open 2022 saat keduanya menghadapi pasangan ...
Arsip - Ganda putra Fajar Alfian /Muhammad Rian Ardianto dipastikan menghadapi pasangan peringkat satu dunia Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon di babak semifinal French Open di Paris, Sabtu ANTARA/Twitter/@INABadminton/pri.
"Kami tahu pasangan Malaysia kebanyakan mengandalkan pertahanan, mereka kuat, dan tidak gampang mati. Jadi antisipasinya kami harus sabar di bola belakang, lebih mengatur dan jangan terburu-terburu ingin mematikan dalam satu atau dua kali pukulan," kata Rian lewat keterangan resmi PP PBSI di Jakarta.
"Di gim pertama kami sudah benar menerapkan pola main dan lawan masih terlihat banyak mati sendiri. Gim kedua kami terlalu memaksa untuk bermain 'no lob' dan mereka banyak main di depan net, kami jadi terlalu banyak menerima serangan dan kurang siap dalam bertahan," kata Rian soal pertandingannya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ditambah Fajar/Rian, Ada 6 Wakil Indonesia di 8 Besar Swiss Open 2022Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, menambah daftar wakil Tanah Air yang lolos ke perempat final Swiss Open 2022.
Baca lebih lajut »
Ganyang Duo Malaysia, Fajar/Rian Melaju ke Semifinal Swiss Open 2022Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto sukses melaju ke semifinal Swiss Open 2022 usai mengganyang Duo Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, Jumat 25 Maret 2022.
Baca lebih lajut »
Swiss Open 2022: Pram/Yere Susul Fajar/Rian ke SemifinalPramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan menjejak semifinal Swiss Open 2022. Pram/Yere mengatasi unggulan kelima Kim Astrup/Anders Rasmussen.
Baca lebih lajut »
Jadwal Semifinal Swiss Open: Fajar/Rian Hadapi Monster MalaysiaAda lima wakil Indonesia yang lolos ke semifinal Swiss Open 2022.
Baca lebih lajut »
Hasil Swiss Open 2022: Bekuk Wakil Malaysia, Fajar/Rian Tembus SemifinalFajar/Rian menembus semifinal Swiss Open 2022 setelah mengalahkan wakil Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, pada babak perempat final.
Baca lebih lajut »
Swiss Open 2022: Fajar/Rian Menang, RI Kirim 6 Wakil ke PerempatfinalFajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menyusul rekan-rekannya ke perempatfinal Swiss Open 2022. Indonesia punya enam wakil di babak delapan besar.
Baca lebih lajut »