Bek Borneo FC Fajar Fathur Rahman enggan menjadikan ibadah puasa sebagai halangan untuk berlatih bersama Pesut Etam dalam rangka mempersiapkan diri menghadapi kembali bergulirnya BRI Liga 1 2023/2024.
Fajar menjelaskan menjalankan latihan sembari melakukan ibadah puasa adalah tantangan yang perlu ia atasi sebagai umat Muslim.
Fajar menilai libur enam hari yang diberikan manajemen memberikan dampak yang sangat bagus bagi psikologis pemain secara keseluruhan. Pesut Etam kembali mempersiapkan diri Jumat , setelah libur selama enam hari. Huistra mengaku senang dengan suasana yang terbangun. Borneo FC sudah merebut tiket ke Championship Series dengan hampir dipastikan berstatus peringkat pertama setelah mengumpulkan 69 poin dari 29 pertandingan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
PSS Sleman Penginnya Latihan Malam, Apa Daya Lapangan Latihan Tidak Ada LampunyaPSS Sleman ingin menggelar latihan malam hari pada bulan Ramadan
Baca lebih lajut »
Kim Jong Un Pantau Latihan Perang Udara Korea Utara, Desak Persiapan Tempur yang RealistisLatihan Korea Utara terjadi setelah latihan tahunan gabungan yang melibatkan Korea Selatan dan AS diadakan.
Baca lebih lajut »
Timnas Indonesia dan CEO Erigo Bahas Jersey Latihan di Sesi Latihan PerdanaTim pelatih timnas Indonesia bersama CEO Erigo, Muhammad Sadad, membahas jersey latihan timnas Indonesia di sesi latihan perdana jelang lawan Vietnam.
Baca lebih lajut »
Simak dan Terapkan 10 Latihan Ringan dan Efektif untuk Mengecilkan Perut Buncit, Mudah Dilakukan di Mana Saja!10 latihan ringan yang efektif untuk mengecilkan perut buncit. Latihan-latihan ini mudah dilakukan di rumah tanpa memerlukan peralatan.
Baca lebih lajut »
7 Bulan Kayuh Sepeda dari Bandar Lampung, Abdul Rahman Tiba di Tanah SuciAbdul Rahman Yuni Siswanto, pria asal Bandar Lampung berhasil mewujudkan impiannya ke Tanah Suci naik sepeda. Dia menempuh perjalanan 7 bulan lewat 11 negara.
Baca lebih lajut »