Banyak keistimewaan ibadah yang tertuang di hari Jumat.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hari Jumat sebagai hari agung umat Islam perlu diresapi maknanya dan juga ibadahnya, salah satunya adalah dengan membaca Surat Al-Kahfi.
Syekh Aidh Al-Qarni dalam buku Sentuhan Spiritual menjelaskan bahwa fadhilah ibadah di hari Jumat begitu banyak. Salah satunya sebagaimana sabda Rasulullah SAW: “Barang siapa melakukan wudhu dengan baik, lalu segera mendatangi sholat Jumat untuk mendengarkan khutbah dan diam, maka diampuni dosa-dosanya antara dirinya dengan hari Jumat. Lalu ditambahkan untuknya tiga hari lagi,”.
Baca Juga Anjuran lain selain dalam hadits tersebut adalah membaca Surat Al-Kahfi. Terdapat sebuah hadis shahih yang diriwayatkan oleh Imam Ad-Daruquthni dan Imam Baihaqi, “Man qara-a suratal-kahfi fil-yaumil-jumati adhaa-a lahu minannuri maa bainal-jum’ataini,”. Yang artinya: “Barangsiapa yang membaca Surah Al-Kahfi pada hari Jumat, niscaya Allah menyinarinya dengan cahaya selama antara dua Jumat,”.
Dalam lafadz yang tertulis, “Barangsiapa membaca Surah Al-Kahfi pada hari Jumat, niscaya dia akan tersinari cahaya antara dirinya dengan Ka’bah,”. Hadits ini diriwayatkan oleh Imam Baihaqi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cuaca Hari Ini Jumat 17 Desember 2021, Potensi Hujan Petir Landa Jabodetabek Siang NantiCuaca cerah berawan akan menaungi sebagian wilayah DKI Jakarta, Jumat (17/12/2021) pagi. Sementara, keempat kota penyangga diprediksi berawan.
Baca lebih lajut »
Jakarta diprakirakan diguyur hujan pada JumatBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan hujan mengguyur sejumlah wilayah di DKI Jakarta pada Jumat.\r\n\r\nPada pagi hari, BMKG ...
Baca lebih lajut »
Ini lima lokasi layanan SIM Keliling di Jakarta pada JumatDirektorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali membuka layanan SIM Keliling di lima lokasi bagi masyarakat yang hendak mengurus perpanjangan masa berlaku ...
Baca lebih lajut »
Lima |em|Series |/em|Korea yang Paling Banyak Ditonton di Netflix |Republika OnlineSquid Game termasuk series Korea Selatan yang paling banyak diperbincangkan.
Baca lebih lajut »
Inilah yang Dikhawatirkan Banyak Pasien tentang ObatSebanyak 3 dari 4 pasien menyatakan mereka agak atau sangat khawatir terhadap ketidakefektifan obat dalam mengobati kondisi atau penyakit mereka.
Baca lebih lajut »