Fadel: Pidato Jokowi dalam Sidang Tahunan Harus Bawa Harapan |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Fadel: Pidato Jokowi dalam Sidang Tahunan Harus Bawa Harapan |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Saat ini pandemi sudah berlangsung lama, tingkat kesabaran masyarakat sudah memuncak.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Wakil Ketua MPR RI Fadel Muhammad mengatakan pidato Presiden Joko Widodo dalam Sidang Tahunan MPR RI pada 14 Agustus 2020 harus menyampaikan harapan bagi masyarakat Indonesia yang saat ini sedang menghadapi pandemi Covid-19."Saya berharap pada tanggal 14 Agustus nanti, Presiden Jokowi jangan hanya bicara biasa saja, tetapi menyampaikan sesuatu yang membawa harapan.

Fadel mengatakan saat ini beberapa daerah sudah mengeluhkan dampak yang semakin besar dari pandemi seperti pendapatan menurun dan pajak daerah tidak ada sehingga menyebabkan pemerintah daerah kesulitan membiayai pembangunan di daerah. Menurut dia, pertumbuhan ekonomi di beberapa daerah sudah minus, kondisi itu jangan anggap enteng karena dikhawatirkan akan ada efek negatif yang ditimbulkan olehpandemi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ekonomi Minus 5,32%, Fadel Minta Jokowi Lakukan Langkah BeraniEkonomi Minus 5,32%, Fadel Minta Jokowi Lakukan Langkah BeraniBadan Pusat Statistik (BPS) merilis kondisi ekonomi pada Kuartal II/2020 mengalami minus hingga 5,32%. Wakil Ketua MPR Fadel...
Baca lebih lajut »

Mengenang Cornelis Lay, Sosok Pembuat Pidato Jokowi dan MegawatiMengenang Cornelis Lay, Sosok Pembuat Pidato Jokowi dan MegawatiCornelis Lay dikenal dekat dan menjadi orang yang kerap membuat draft pidato baik untuk Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri hingga Presiden Joko Widodo (Jokowi). Seperti apa ceritanya? CornelisLay
Baca lebih lajut »

Donald Trump Salah Ucap Thailand Jadi Thighland Saat PidatoDonald Trump Salah Ucap Thailand Jadi Thighland Saat PidatoSalah ucap Thailand oleh Donald Trump menjadi 'Thighland' dijadikan meme dan viral. Bahkan surat kabar Thailand mengubah nama akunnya di medsos.
Baca lebih lajut »

MPR: Pidato Presiden Harus Mampu Memberi Harapan di Tengah Pandemi Covid-19MPR: Pidato Presiden Harus Mampu Memberi Harapan di Tengah Pandemi Covid-19Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad berharap Presiden Joko Widodo harus bisa menyampaikan pidato yang luar biasa. MPRRI
Baca lebih lajut »

Kecewa Omnibus Law, 100 Ribu Orang Akan Demo DPR Saat Pidato KenegaraanKecewa Omnibus Law, 100 Ribu Orang Akan Demo DPR Saat Pidato KenegaraanSelain di Jakarta, aksi serentak pada 14 Agustus 2020 itu akan dilakukan juga di Yogyakarta, Semarang, Jawa Timur, Makasar, Riau, Medan, Bandung, Lampung
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-23 12:20:04