Evaluasi PSBB Jabar, 24 Kabupaten/Kota Boleh Tingkatkan Pergerakan di Luar Rumah

Indonesia Berita Berita

Evaluasi PSBB Jabar, 24 Kabupaten/Kota Boleh Tingkatkan Pergerakan di Luar Rumah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 59%

Parameter berdasarkan delapan indeks.

“Jadi pada tiga kota dan kabupaten ini diharapkan melanjutkan seperti yang sudah dilaksanakan,” imbuh Ridwan sembari menambahkan pergerakan masyarakat di luar rumah diperkenankan hingga kisaran 30 persen.

Terkait pergerakan masyarakat di luar rumah, Ridwan menyerahkan sepenuhnya pengaturan itu kepada bupati dan walikota. Menurutnya, kondisi kabupaten dan kota di Jawa Barat berbeda-beda, apalagi jika dibandingkan dengan Jakarta yang merupakan kota besar. Pembagian level kewaspadaan ini juga diurai pada level kecamatan hingga kelurahan dan desa. Ridwan memaparkan, ada 390 dari 626 kecamatan yang terdeteksi tidak ada pergerakan infeksi Covid-19. Sementara pada tingkat desa dan kelurahan, sekitar 54,9 persen berada pada level kewaspadaan tiga atau zona kuning.

Kepala Kepolisian Daerah Jawa Barat, Inspektur Jenderal Rudy Sufahriadi bakal meningkatkan sosialisasi di jalanan seiring adanya peningkatan arus lalu lintas satu pekan jelang Idulfitri 1441 Hijriah. Berdasarkan pendataan yang dimilikinya, peningkatan arus lalu lintas itu meningkat hingga 40 persen.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ini Hasil Evaluasi PSBB Tingkat Provinsi JabarIni Hasil Evaluasi PSBB Tingkat Provinsi JabarGubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil memaparkan evaluasi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang sebenarnya akan berakhir besok Selasa, 19 Mei 2020.
Baca lebih lajut »

Hasil Evaluasi, PSBB Penyebaran Covid-19 di Jabar Membaik |Republika OnlineHasil Evaluasi, PSBB Penyebaran Covid-19 di Jabar Membaik |Republika OnlineWarga tetap diminta jangan mudik, hindari kerumunan dan antrean tanpa jarak
Baca lebih lajut »

Karawang Terapkan PSBB Tersegmentasi, Kabupaten Subang PSBB ParsialKarawang Terapkan PSBB Tersegmentasi, Kabupaten Subang PSBB ParsialKabupaten Karawang akan menerapkan PSBB tersegmentasi selama 10 hari ke depan hingga 29 Mei 2020.
Baca lebih lajut »

Penerapan PSBB Jabar tidak surutkan warga Sukabumi memadati pasarMeski Pemprov Jabar sudah menerapkan PSBB untuk mencegah penyebaran COVID-19. Namun, ribuan warga masih nekat berdesakan dan memadati pasar tradisional yang ada di Kota Sukabumi. PSBB
Baca lebih lajut »

DPRD Nilai Pelaksanaan PSBB di Cianjur tidak Jelas |Republika OnlineDPRD Nilai Pelaksanaan PSBB di Cianjur tidak Jelas |Republika OnlinePSBB di Cianjur dinilai minim sosialisasi sehingga tingkat kesadaran warga rendah.
Baca lebih lajut »

Anies Baswedan Perpanjang Masa Berlaku PSBB di JakartaAnies Baswedan Perpanjang Masa Berlaku PSBB di JakartaPembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Jakarta diperpanjang hingga 4 Juni 2020. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan apabila masyarakat disiplin tetap berada di rumah selama dua minggu ke depan maka Jakarta akan keluar dari masa PSBB.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-17 17:23:31