Es pisang ijo dan kue Barongko menu buka puasa diminati warga Biak

Indonesia Berita Berita

Es pisang ijo dan kue Barongko menu buka puasa diminati warga Biak
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Sajian menu es pisang ijo dan makanan khas Sulawesi Selatan Barongko menjadi kuliner favorit yang banyak diburu pembeli warga Muslim di areal pasar Ramadhan ...

"Kami membeli pisang ijo dan Barongko untuk menu berbuka puasa. Ya, kuliner ini menjadi khas untuk makanan buka puasa," ungkap warga Biak, Mutawali.

Kuliner es pisang ijo, di samping rasanya sangat lezat karena dilengkapi bubur putih, sirup, coklat dan kacang. Salah satu pedagang kuilner takjil Ramadhan Ibu Ronggo, mengatakan setiap hari berjualan es pisang ijo untuk menu berbuka puasa. "Kami selama bulan Ramadhan menjual es pisang ijo sebagai sajian khas bagi warga Muslim yang akan berbuka puasa," ujarnya.Menu lain yang juga diburu pembeli di antaranya kue pisang goreng, tahu, pastel/jalangkote dengan harga bervariasi berkisar Rp2.000/buah hingga Rp5.000/buah.

Sedangkan beragam jenis sayuran matang yang dijual seperti masakan sayur kacang, nangka, sayur bening, sayur daun ubi dengan harga berkisar Rp10.000-Rp15 ribu/bungkus dan aneka minuman teh, kopi dan susu dengan kisaran harga Rp5.000 hingga Rp10 ribu/cangkir.*

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kisah Prajurit Kopassus Antara Hidup dan Mati di Gunung Es, Selamat Berkat Puasa Sang IstriKisah Prajurit Kopassus Antara Hidup dan Mati di Gunung Es, Selamat Berkat Puasa Sang IstriBrigjen TNI Iwan Setiawan resmi menjabat Komandan Jenderal Komando Pasukan Khusus (Danjen Kopassus). Iwan menggantikan Mayjen TNI Widi Prasetijono. Pemegang tongkat...
Baca lebih lajut »

Tersangka ES Ditangkap saat Besuk Istri di Tahanan Polresta BanyuwangiTersangka ES Ditangkap saat Besuk Istri di Tahanan Polresta BanyuwangiDari 22 orang tersangka narkoba yang diamankan Polresta Banyuwangi, ada dua orang yang terkait jaringan besar di Banyuwangi. Mereka adalah ES dan BS, warga Ba
Baca lebih lajut »

Demi Jaga Penampilan, Sosialita Ini Baru Makan Es Krim Lagi Setelah 20 Tahun!Demi Jaga Penampilan, Sosialita Ini Baru Makan Es Krim Lagi Setelah 20 Tahun!Demi jaga penampilan, ibu sosialita ini rela tak makan es krim selama 20 tahun lebih. Ia merasa es krim ini bisa merusak penampilannya.
Baca lebih lajut »

Resep Sup Timlo Solo Berkuah Bening dan Segar, Cocok Jadi Menu Buka PuasaResep Sup Timlo Solo Berkuah Bening dan Segar, Cocok Jadi Menu Buka PuasaResep Sup Timlo Solo dari Sajian Sedap, bisa coba dimasak cocok untuk menu berbuka puasa
Baca lebih lajut »

7 Pilihan Menu Rendah Kalori Saat Buka Puasa Sore Nanti, Cocok untuk Program Diet7 Pilihan Menu Rendah Kalori Saat Buka Puasa Sore Nanti, Cocok untuk Program DietMengonsumsi makanan yang rendah kalori yang kaya nutrisi juga membantu memberikan energi saat sedang berpuasa, khususnya di bulan Ramadan.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 05:46:04