Ernando Ari Gagal Penalti, Timnas Indonesia U-23 Gagal Juara Piala AFF

Indonesia Berita Berita

Ernando Ari Gagal Penalti, Timnas Indonesia U-23 Gagal Juara Piala AFF
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 GOAL_ID
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Pertandingan terpaksa diselesaikan melalui adu penalti setelah bermain imbang sepanjang 120 menit.

Vietnam memperbaiki performa mereka di babak kedua, dan memberikan tekanan berarti ke pertahanan timnas U-23, namun tak membuahkan hasil. Bahkan timnas U-23 nyaris memecahkan kebuntuan di menit ke-75. Sayangnya, sepakan Ramadhan Sananta menghajar tiang gawang, sehingga skor tanpa gol tetap bertahan.

Laga akhirnya dilanjutkan dengan perpanjangan waktu. Walau begitu, gol tidak kunjung tiba di 30 menit ini, sehingga pertandingan pun dilanjutkan dengan adu penalti. Dalam adu penalti ini, lima pemain pertama timnas U-23 dan Vietnam menjalankan tugasnya dengan baik. Ernando yang tampil sebagai eksekutor keenam menemui kegagalan, karena sepakannya berhasil dipatahkan Quan Van Chuan. Sedangkan algojo terakhir Vietnam, Thai Ba Dat, sukses menjalankan tugasnya.Hasil ini membuat Vietnam untuk kedua kalinya secara berturut-turut mengangkat trofi Piala AFF U-23. Mereka pernah melakukan hal itu di final tahun lalu di Kamboja.

Namun timnas U-23 masih mendapatkan gelar individu melalui Arkhan Fikri yang terpilih sebagai pemain terbaik. Namun dengan kegagalan di final Piala AFF U-23 ini, Shin Tae-yong masih belum bisa menyumbangkan gelar di semua kelompok umur.Skuad Garuda Muda kini harus segera mengalihkan fokus mereka untuk mengarungi dua pertandingan Grup kualifikasi Piala Asia U-23 2024 yang mulai bergulir pada awal bulan depan. Indonesia menjadi tuan rumah pertandingan kualifikasi ini.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

GOAL_ID /  🏆 32. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ernando Ari Bendung Penalti, Indonesia vs Vietnam Imbang di Babak 1Ernando Ari Bendung Penalti, Indonesia vs Vietnam Imbang di Babak 1Duel Indonesia vs Vietnam berakhir imbang di babak pertama. Ernando Ari sempat menggagalkan penalti Vietnam.
Baca lebih lajut »

Final Piala AFF Masih Sama Kuat, Ernando Ari Gagalkan Penalti Timnas VietnamFinal Piala AFF Masih Sama Kuat, Ernando Ari Gagalkan Penalti Timnas VietnamTimnas Indonesia U 23 bertemu Timnas Vietnam di laga final Piala AFF U 23 2023, Sabtu 26 Agustus 2023. Babak pertama di Rayong Province Stadium baru saja berakhir.
Baca lebih lajut »

- Ernando Ari Tepis Sepakan Penalti, Timnas U-23 Indonesia Vs Vietnam Tanpa Gol- Ernando Ari Tepis Sepakan Penalti, Timnas U-23 Indonesia Vs Vietnam Tanpa GolTimnas U-23 Indonesia menghadapi Vietnam pada laga final Piala AFF U-23 2023 di Rayong Stadium, Thailand, Sabtu (26/8/2023).
Baca lebih lajut »

Potret Ernando Ari, Kiper Indonesia di Piala AFF U-23 yang Jadi Idaman Kaum HawaPotret Ernando Ari, Kiper Indonesia di Piala AFF U-23 yang Jadi Idaman Kaum HawaKiper Ernando Ari jadi perhatian setelah Timnas Indonesia U-23 resmi melaju ke babak final pada Piala AFF U-23 2023.
Baca lebih lajut »

Indonesia Vs Vietnam: Berharap Tangan Emas Ernando AriIndonesia Vs Vietnam: Berharap Tangan Emas Ernando AriIndonesia vs Vietnam akan berlangsung di final Piala AFF U-23. Kiper Ernando Ari dinanti untuk tampil brilian lagi menjaga kesucian gawang Garuda Muda.
Baca lebih lajut »

Pihak AFF Soroti Penyelematan Gemilang Ernando Ari, Timnas Indonesia U-23 Cuma Kebobolan Satu Gol Lawan ThailandPihak AFF Soroti Penyelematan Gemilang Ernando Ari, Timnas Indonesia U-23 Cuma Kebobolan Satu Gol Lawan ThailandPenyelamatan Ernando Ari disorot AFF.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 03:07:18