Erick Thohir Tunjuk Rahmad Pribadi Jadi Dirut Baru Pupuk Indonesia

Indonesia Berita Berita

Erick Thohir Tunjuk Rahmad Pribadi Jadi Dirut Baru Pupuk Indonesia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 83%

Menteri BUMN Erick Thohir mengangkat Rahmad Pribadi sebagai Direktur Utama PT Pupuk Indonesia (Persero) menggantikan Bakir Pasaman

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Badan Usaha Milik Negara mengangkat Rahmad Pribadi sebagai Direktur Utama PT Pupuk Indonesia menggantikan Bakir Pasaman yang telah menjabat sejak tahun 2020.

Sekretaris Perusahaan PT Pupuk Indonesia , Wijaya Laksana, menyatakan bahwa segenap keluarga besar Pupuk Indonesia mengapresiasi kinerja Bakir Pasaman yang telah membawa Pupuk Indonesia mencapai kinerja yang baik. Pria kelahiran Yogyakarta pada tanggal 13 April 1970 ini merupakan alumni dari University of Texas, Harvard University, dan John F Kennedy School of Government.2 dari 3 halamanPupuk Indonesia Marah Besar, Tutup Kios Nakal yang Selewengkan Pupuk SubsidiPT Pupuk Indonesia siap menindak tegas kios resmi yang terbukti mendistribusikan pupuk bersubsidi di luar ketentuan pemerintah.

Lebih lanjut, Rizki menjelaskan, Pupuk Indonesia telah berkoordinasi dengan distributor agar sisa alokasi penyaluran di kios Usaha Tani dapat dialihkan ke kios resmi terdekat agar petani tetap dapat dilayani. Dengan demikian, proses penebusan pupuk oleh petani yang berhak dapat berjalan tanpa gangguan akibat pembekuan kios Usaha Tani.

Rizki juga mengimbau kepada seluruh jaringan distribusinya, mulai dari distributor dan kios resmi di seluruh Indonesia, untuk tidak coba-coba melakukan tindakan melawan hukum dalam penyaluran pupuk bersubsidi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Erick Thohir Kesal Masih Ada Bos BUMN Tak Patuh LHKPN: Ada yang Diumpetin?Erick Thohir Kesal Masih Ada Bos BUMN Tak Patuh LHKPN: Ada yang Diumpetin?Menteri BUMN Erick Thohir menyayangkan ada beberapa perusahaan BUMN tak patuh LHKPN. Dia mempertanyakan apakah ada yang diumpetin sampai tidak lapor LHKPN?
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Beberakan Isi Surat FIFA, Renovasi JIS Jadi Prioritas Jelang Piala Dunia U-17 2023 - Bolasport.comErick Thohir Beberakan Isi Surat FIFA, Renovasi JIS Jadi Prioritas Jelang Piala Dunia U-17 2023 - Bolasport.comKetum PSSI, Erick Thohir, mengungkapkan isi surat FIFA yang menginstruksikan untuk memperbaiki rumput di JIS. Seperti diketahui, JIS menjadi salah satu stadion yang diajukan oleh PSSI untuk digunakan sebagai venue Piala Dunia U-17 2023. 🏟️
Baca lebih lajut »

PAN Sebut Momen Prabowo Sopiri Jokowi Kode Keras Restu Duet dengan Erick ThohirPAN Sebut Momen Prabowo Sopiri Jokowi Kode Keras Restu Duet dengan Erick ThohirPAN mengklaim kode keras restu itu karena tampak komposisi pas saat Prabowo mengemudi Maung 'Indonesia 1' didampingi Erick Thohir. Lalu, Jokowi-Iriana di kursi belakang.
Baca lebih lajut »

Begini Respons Erick Thohir soal Kabar Dirut Pertamina Mau DigantiBegini Respons Erick Thohir soal Kabar Dirut Pertamina Mau DigantiMenteri BUMN Erick Thohir merespons soal kabar pergantian Direktur Utama Pertamina. Erick Thohir pun menegaskan belum bisa memberikan kepastian.
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Beberkan Alasan Pabrik Pindad Mau Dipindah ke SubangErick Thohir Beberkan Alasan Pabrik Pindad Mau Dipindah ke SubangMenteri BUMN Erick Thohir buka suara merespons soal rencana pemindahan pabrik PT Pindad (Persero) ke Subang, Jawa Barat.
Baca lebih lajut »

Ketua Umum PSSI Erick Thohir Sebut Pembenahan JIS Didasarkan pada Surat FIFAKetua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan FIFA akan berkunjung ke Indonesia untuk memeriksa persiapan menuju Piala Dunia U-17, termasuk mengecek JIS.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-06 22:03:27