Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Wajib Menang Lawan Filipina: Kita Punya Target

Indonesia Vs Filipina Berita

Erick Thohir Sebut Timnas Indonesia Wajib Menang Lawan Filipina: Kita Punya Target
Piala Aff 2024Timnas Indonesia Piala AffErick Thohir
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 63%

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menuntut Timnas Indonesia menang saat menghadapi Filipina di ajang Piala AFF 2024 pada Sabtu (21/12/2024).

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menuntut Timnas Indonesia menang saat menghadapi Filipina di ajang Piala AFF 2024 pada Sabtu . Timnas Indonesia saat ini mengumpulkan empat poin di Grup B Piala AFF 2024. Anak-anak asuh Shin Tae-yong meraih empat poin hasil dari kemenangan lawan Myanmar, bermain imbang dengan Laos, kemudian kalah dari Vietnam.

"Saya sudah sampaikan bahwa setiap kita mengirim tim, kita punya target. Targetnya juga bukan sesuatu yang hiperbola. Melawan Myanmar, Laos, wajib menang. Melawan Vietnam, seperti hitungan, kalah terhormat. Kalau bisa seri, luar biasa," ungkap Erick di Jakarta, Senin , dikutip dari videoDia mengatakan permainan Timnas Indonesia saat menghadapi Vietnam pada Minggu , sudah baik, meski belum maksimal.

Erick menambahkan, ajang Piala AFF 2024 memang menjadi bagian dari persiapan Timnas Indonesia menghadapi SEA Games 2025 dan Piala Asia U23 2026.Baca Juga:"Kita memang mau coba tim muda yang memang usianya 20,3. Karena memang persiapan kita juga untuk jangka menengah dan panjang. Menengah, kita ada SEA Games. Panjang, ya itu ada 2027 Kejuaraan U23 yang di mana kita ranking 4," ungkap Erick.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Piala Aff 2024 Timnas Indonesia Piala Aff Erick Thohir Target Timnas Indonesia Timnas Indonesia

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Erick Thohir Ngotot Timnas Indonesia Wajib Kalahkan Timnas Arab SaudiErick Thohir Ngotot Timnas Indonesia Wajib Kalahkan Timnas Arab SaudiKetua Umum PSSI, Erick Thohir ngotot soal keinginannya Timnas Indonesia mengalahkan Timnas Arab Saudi dalam duel yang dilangsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Baca lebih lajut »

Pesan Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia Vs Vietnam, Harus Main Lebih ....Pesan Erick Thohir Jelang Timnas Indonesia Vs Vietnam, Harus Main Lebih ....Ketua Umum PSSI Erick Thohir meminta para pemain Timnas Indonesia lebih tenang ketika melawan Timnas Vietnam
Baca lebih lajut »

Kalah dari Vietnam, Shin Tae-yong Kembali Singgung Masalah Jadwal Padat dan Jarak Tempuh yang JauhKalah dari Vietnam, Shin Tae-yong Kembali Singgung Masalah Jadwal Padat dan Jarak Tempuh yang JauhPelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memberikan dalihnya terkait kekalahan Timnas Indonesia melawan Timnas Vietnam.
Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Menang Lawan Arab Saudi, Erick Thohir: Berkat Introspeksi Pemain dan Shin Tae-yongTimnas Indonesia Menang Lawan Arab Saudi, Erick Thohir: Berkat Introspeksi Pemain dan Shin Tae-yongTimnas Indonesia sukses bangkit usai dua kali kalah beruntun dan menang atas Arab Saudi 2-0.
Baca lebih lajut »

Erick Thohir Evaluasi Besar-besaran Timnas IndonesiaErick Thohir Evaluasi Besar-besaran Timnas IndonesiaKETUA Umum PSSIErick Thohir menyampaikan akan melakukan evaluasi besar-besaran untuk timnas Indonesia usai kekalahan telak dari Jepang 0-4
Baca lebih lajut »

Momen Keakraban Bung Towel dan Erick Thohir Nonton Timnas Indonesia Vs LaosMomen Keakraban Bung Towel dan Erick Thohir Nonton Timnas Indonesia Vs LaosKetua PSSI, Erick Thohir, bersama pengamat sepak bola Indonesia, Tommy Welly (alias Bung Towel), hadir menyaksikan laga Timnas Indonesia melawan Laos di ajang Piala AFF 2024.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-23 16:39:27