Menteri BUMN Erick Thohir, mengatakan santri harus bisa menangkap peluang, dengan menambah kemampuan (skill), wawasan, dan tetap menjaga akhlakul karimah.
Tak hanya menangkap peluang, sebagai muslimpreneur juga dapat menciptakan lapangan kerja baru.
“Jangan sampai, santri-santri dianggap SDM kelas dua. Padahal saya yakin, para santri itu justru SDM kelas 1. Tidak hanya pendidikannya baik, tetapi akhlaknya baik,” ujarnya. 2 dari 4 halamanPerintah Erick Thohir: Seluruh Dirut BUMN Belanja Produk Dalam Negeri dan UMKMSebelumnya, Pemerintah akan kembali menyelenggarakan Business Matching tahap 2 di Jakarta yang akan berlangsung pada 11-23 April 2022, guna Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri .
“Kami juga akan mengorganisasikan agar BUMN turut serta dalam business matching ini khususnya, untuk melihat produk-produk yang mungkin selama ini terlewat, karena belum melihat pemasok-pemasok yang bisa menyediakan produk-produk tersebut dan akhirnya bisa matching di acara business matching ini karena sudah ketemu dengan para penyedia,” ungkapnya.
Erick mencatat, terdapat delapan sektor pekerjaan yang banyak dibutuhkan di era ekonomi digital. Yakni, Programming, Artificial Intelligence, Desain Digital dan Visualisasi Data, Manajemen Proyek Digital. Hal ini bertujuan untuk menambah wawasan dan ketrampilan kepada mahasiswa untuk menghadapi persaingan global melalui link and match antar industri dan perguruan tinggi.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Erick Thohir Sebut PLN Punya SDM Mumpuni untuk Mulai Transisi EnergiPLN, kata dia, telah melakukan berbagai pengayaan dalam meningkatkan kapasitas SDM untuk menjalankan transisi energi.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Dukung Penuh PLN Jalankan Transisi Energi di IndonesiaMenteri BUMN Erick Thohir terus mendukung langkah PT PLN (Persero) dalam melakukan transisi energi bersih di Tanah Air. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN)...
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Jamin Pembentukan Holding Tak Bikin PLN LemahMenteri BUMN Erick Thohir menegaskan upaya pembentukan holding-subholding pada PT PLN (Persero) justru akan menguatkan perusahaan.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Dinilai Sosok yang Mampu Bawa Optimisme Hadapi DisrupsiOptimisme terlihat jelas di sosial media Erick Thohir.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Jual Barang Miliknya Serba Rp 20.000, Mau?Barang-barang yang dipajang Menteri BUMN Erick Thohir merupakan yang dia dapatkan saat kunjungan kerja ke daerah-daerah.
Baca lebih lajut »