Langkah-langkah restrukturisasi dan pemenuhan seluruh syarat perjanjian perdamaian merupakan kabar menyegarkan bagi investor Garuda Indonesia (GIAA).
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Saham emiten maskapai pelat merah PT Garuda Indonesia Tbk. kembali diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia . Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan dibukanya suspensi saham GIAA ini merupakan pertanda baik.
"Langkah-langkah restrukturisasi dan pemenuhan seluruh syarat perjanjian perdamaian merupakan kabar menyegarkan bagi kita semua. Kami berharap, hal tersebut menjadi pijakan bagi investor untuk terus menanamkan modalnya di GIAA," ucap Erick dalam keterangan resminya, Selasa . Sebagai informasi, GIAA siap mengimplementasikan Perjanjian Perdamaian secara efektif mulai 1 Januari 2023. Perjanjian perdamaian tersebut menurut GIAA telah terpenuhi secara lengkap.
Sebelumnya, langkah strategis yang juga telah dipenuhi adalah realisasi Dana Penyertaan Modal Negara senilai Rp7,5 triliun, kemudian penerbitan saham baru atau rights issue dengan memberikan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu , serta Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu atau private placement.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Diperdagangkan Lagi di Bursa, Saham GIAA Terbang Tinggi, Erick Thohir: Pertanda Baik |Republika OnlineSaham GIAA disuspensi sejak 18 Juni 2021.
Baca lebih lajut »
Suspensi Saham Dibuka, Garuda Indonesia (GIAA) Fokus Ekspansi 2023Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra mengatakan pencabutan suspensi saham jadi momentum GIAA mengakselerasikan penguatan fundamental kinerja.
Baca lebih lajut »
Saham Garuda Indonesia (GIAA) Terbang Usai Suspensi Dibuka BEI, Ini Kata AnalisBEI baru membuka suspensi pada saham Garuda Indonesia (GIAA) pada hari ini. Saham emiten penerbangan ini pun sempat terbang 9,8 persen diawal perdagangan.
Baca lebih lajut »
Ini Alasan Garuda Indonesia (GIAA) Siap Terbang Tinggi pada 2023Direktur Utama Garuda Indonesia (GIAA) optimistis bisa terbang tinggi lagi pada 2023 seiring dengan pencabutan PPKM.
Baca lebih lajut »
Berpengalaman Urus Ekonomi, Erick Thohir Punya Potensi Besar Jadi WapresMENTERI Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menjadi figur yang mempunyai pengalaman dalam mengurusi persoalan ekonomi. Hal itu dinilai menjadi modal bagus Erick Thohir maju sebagai wakil presiden Indonesia.
Baca lebih lajut »
Ganjar Pranowo-Erick Thohir Dinilai Duet Baru Sarat PrestasiGanjar Pranowo- Erick Thohir merupakan salah satu pemimpin baru di politik nasional
Baca lebih lajut »