Erick Thohir Berencana Bagikan Dividen untuk Pegawai Kementerian BUMN TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta -Menteri Badan Usaha Milik Negara Dia mengklaim rencana tersebut sudah direstui Menteri Keuangan Sri Mulyani.'Temen-teman di BUMN kasihan. Teman BUMN-BUMN, direksinya, BUMN yang untung dapet bonus. Kementerian nggak dapat apa-apa, nggak fair, makanya terjadi jual beli jabatan dulu,' katta Erick, sapaannya di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta Pusat, Senin, 2 Januari 2023.
Ia menuturkan, Menteri Keuangan Sri Mulyani sudah menyetujui pembagian dividen pegawai Kementerian BUMN. 'Ini kita dorong sekarang. Kalau BUMN bagi dividen, teman-teman pegawai di Kementerian juga dapat dividennya, bonus, apalah hitungannya,' sambung dia. Menurut Erick, Kementerian pimpinannya ini terbilang unik. Sebabnya, yang diurus Kementerian BUMN adalah korporasi.'Jadi, mentalnya mesti mirip.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Erick Thohir: Direksi dan BUMN-nya Untung Dapat Bonus, Kementerian Enggak Dapat Apa-apaMendorong pemerataan kesejahteraan di lingkungan BUMN, Menteri Erick Thohir ingin pegawai Kementerian juga dapat menikmati keuntungan yang diperoleh perusahaan...
Baca lebih lajut »
Karyawan BUMN Makin Tajir, Nambah Gaji, Bonus & DividenMenteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir akan mendorong pemerataan kesejahteraan di lingkungan BUMN
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Gandeng KPK, Bersih-bersih Dana Pensiun BermasalahMenteri BUMN Erick Thohir akan bertemu dengan Ketua KPK untuk melakukan pembersihan dana pensiun bermasalah
Baca lebih lajut »
Erick Thohir: Investasi Pertamina di Venezuela Harus Lebih KonkretMenteri BUMN Erick Thohir meminta kepada PT Pertamina (Persero) untuk bisa memastikan progres investasinya di Venezuela
Baca lebih lajut »
Pengen Tau Merek Indonesia yang Jadi Favorit Erick Thohir di 2022?Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan sederet brand atau merek Indonesia favoritnya di 2022.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Gandeng KPK Bersih-bersih Dapen BUMNMenteri BUMN Erick Thohir menegaskan akan melakukan 'bersih-bersih' Dana Pensiun (Dapen) BUMN. Sebab, mayoritas Dapen BUMN bermasalah.
Baca lebih lajut »