Mohon untuk tidak gampang share informasi yang hoaks, cari sumber berita resmi.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG - Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil atau Emil meminta kepada seluruh warga agar tidak menyebarkan hoaks terkait peristiwa erupsi Gunung Tangkuban Parahu, di Kabupaten Bandung Barat.
Orang nomor satu di Provinsi Jawa Barat ini mengimbau masyarakat waspada dan tidak panik terkait erupsi Gunung Tangkuban Perahu dan pihaknya telah berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait. Emil juga meminta wisatawan dan masyarakat untuk tidak mendekati gunung Tangkuban Perahu. Selain itu, dia juga memperingatkan masyarakat untuk tidak menyebarkan informasi yang belum jelas kebenarannya.Sementara itu, warga Lembang, Kabupaten Bandung Barat yang letaknya berada di sekitar Gunung Tangkuban Parahu juga sempat khawatir dengan hoaks yang ada di media sosial tentang erupsi Gunung Tangkuban Parahu.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ridwan Kamil minta warga tak sebar hoaks erupsi Tangkuban ParahuGubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil atau Emil meminta kepada seluruh warga agar tidak menyebarkan hoaks terkait peristiwa erupsi Gunung Tangkuban Parahu, di ...
Baca lebih lajut »
Gerindra Bantah Minta JabatanGerindra tidak pernah minta-minta jabatan menteri
Baca lebih lajut »
Tangkuban Parahu Erupsi, BPBD Subang Minta Warga Tidak PanikKondisi saat ini, Gunung Tangkuban Parahu berada pada status level I atau normal. Erupsi Gunung Tangkuban Parahu dapat digolongkan...
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Warga Sekitar Tangkuban Perahu Ikut InstruksiErupsi Gunung Tangkuban Perahu bersifat tiba-tiba dan tanpa didahului gejala vulanik.
Baca lebih lajut »
Jokowi Minta Warga Sekitar Gunung Tangkuban Parahu WaspadaJokowi mengimbau masyarakat di sekitar Gunung Tangkuban Parahu agar mengikuti arahan para petugas. Warga diminta waspada setelah gunung tersebut erupsi.
Baca lebih lajut »
Warga minta Pemkab segera bangun infrastruktur bagi korban gempaSejumlah warga meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Halmahera Selatan, Maluku Utara (Malut) segera membangun infrastruktur perumahan bagi warga korban ...
Baca lebih lajut »