Ekspresi Gembira Zee JKT48 Debut Akting di Kalian Pantas Mati

Indonesia Berita Berita

Ekspresi Gembira Zee JKT48 Debut Akting di Kalian Pantas Mati
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Zee JKT48 mulai merambah ke dunia akting dengan membintangi sebuah film horor berjudul Kalian Pantas Mati.

. Film horor ini merupakan adaptasi film Korea Selatan berjudul Mourning Grave yang sukses di bioskop negara asalnya pada tahun 2014. Ini merupakan debut Zee JKT48 sebagai aktris.

Dalam film Kalian Pantas Mati, Zee JKT48 akan beradu akting dengan aktor peraih Piala Citra Emir Mahira. Ketika Zee JKT48 ditawari peran sebagai Dini, dia mengaku sangat gembira. "Aku bersyukur banget dan berterima kasih kepada Paragon, karena aku dikasih peran yang bagus banget. Alhamdulillah aku dapet peran yang bagus dan menurut aku ceritanya juga bagus, jadi aku pasti terima tawaran film ini" ujar Zee JKT48 saat ditemui dalam acara Gala Premiere Kalian Pantas Mati di XXI Metropole Cikini, Menteng, Jakarta Pusat, jelang akhir pekan ini.

Zee juga menyebutkan bahwa ia tidak mengalami kesulitan saat bermain di film pertamanya ini. Ia merasa enjoy selama proses syuting karena banyak mendapatkan teman baru dan bisa banyak belajar soal akting. Film Kalian Pantas Mati disutradarai oleh Ginanti Rona. Film ini bercerita tentang seorang siswa bernama Raka yang mempunyai kemampuan berkomunikasi dengan arwah. Raka menggunakan kemampuannya untuk menghentikan roh jahat yang dipenuhi dendam pada teman-teman sekolahnya. Sementara itu, ia mempunyai tekat untuk membantu Dini , sosok hantu yang kehilangan ingatannya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Si Imut Stefi eks JKT48 Udah Mau Nikah Aja!Si Imut Stefi eks JKT48 Udah Mau Nikah Aja!Lepas berkarier dari JKT48, Stefi siap berkeluarga. Rencananya dia akan menikah dengan pria Jepang. Ini potret Stefi JKT48:
Baca lebih lajut »

Lirik Lagu River – JKT48 dan Fakta di Baliknya - Pikiran-Rakyat.comLirik Lagu River – JKT48 dan Fakta di Baliknya - Pikiran-Rakyat.comBerikut ini merupakan lirik lagu River dari JKT48 lengkap dengan fakta di balik lirik lagu tersebut, simak selengkapnya di sini.
Baca lebih lajut »

Empat Penginapan di Dieng Untuk Keluarga: Harga, Daya Tarik, LokasiEmpat Penginapan di Dieng Untuk Keluarga: Harga, Daya Tarik, LokasiBerikut ini beberapa rekomendasi penginapan di Dieng yang bisa jadi pertimbangan kalian saat berkunjung ke sana.
Baca lebih lajut »

Lirik Lagu River – JKT48 dan Fakta di Baliknya - Pikiran-Rakyat.comLirik Lagu River – JKT48 dan Fakta di Baliknya - Pikiran-Rakyat.comBerikut ini merupakan lirik lagu River dari JKT48 lengkap dengan fakta di balik lirik lagu tersebut, simak selengkapnya di sini.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 05:03:21