Ekspor Minyak Rusia ke India Melonjak 25 Kali Lipat, Ini Sebabnya Sindonews BukanBeritaBiasa .
Pekerja mengisi bahan bakar minyak di stasiun pengisian BBM di Mumbai, India. Foto/REUTERS/Francis Mascarenhas- India telah menerima 34 juta barel minyak Rusia yang didiskon sejak Februari, lebih dari 10 kali nilai total impor dari negara itu tahun-ke-tahun.Menurut laporan itu, lebih dari 24 juta barel minyak mentah Rusia dipasok bulan Mei, naik dari 7,2 juta barel pada April, dan dari sekitar tiga juta barel pada Maret.
“Negara Asia Selatan itu diatur untuk menerima sekitar 28 juta barel minyak pada bulan Juni,” ungkap data terbaru, dilansir RT.com.Tahun lalu, ekspor minyak mentah Rusia ke India rata-rata hanya 960.000 barel per bulan, kira-kira 25 kali lebih sedikit dari total bulan Mei.Sanksi Barat terhadap Moskow telah menciptakan peluang bagi penyulingan India untuk meningkatkan pembelian minyak Rusia dengan harga diskon, karena beberapa pelanggan Eropa secara vokal enggan membeli minyak mentah Rusia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Pemimpin Negara Uni Eropa Sepakat Hentikan 90 persen Impor Minyak dari Rusia Akhir Tahun IniUni Eropa hari Senin, (30/5/2022) sepakat mengembargo 90 persen impor minyak Rusia ke Uni Eropa pada akhir tahun, bagian dari sanksi baru terhadap Moskow
Baca lebih lajut »
Gagal Lagi, Eropa Batal Beri Sanksi Minyak RusiaUni Eropa (UE) gagal menyepakati embargo minyak Rusia pada Minggu (29/5/2022).
Baca lebih lajut »
Harga minyak naik jelang pertemuan Uni Eropa tentang sanksi RusiaHarga minyak naik ke level tertinggi dua bulan di perdagangan Asia pada Senin pagi, karena para pedagang menunggu untuk melihat apakah Uni Eropa akan mencapai ...
Baca lebih lajut »
Uni Eropa Gagal Lagi Sepakati Embargo Minyak Rusia |Republika OnlineMeski gagal sepakati embargo minyak, Uni Eropa masih akan mencoba
Baca lebih lajut »
Ngebet di Awal, Uni Eropa Malah Gagal Sepakat Embargo Minyak RusiaUni Eropa (UE) gagal sepakati embargo minyak Rusia pada Minggu (29/5/2022). Namun, upaya untuk mencari kata sepakat masih terus diupayakan.
Baca lebih lajut »