Ekonomi RI tetap tumbuh dan tangguh di tengah ketidakpastian global

Indonesia Berita Berita

Ekonomi RI tetap tumbuh dan tangguh di tengah ketidakpastian global
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 78%

Ketidakpastian global saat ini masih terus berlanjut dan menjadi tantangan bagi kinerja perekonomian Indonesia. Hal ini disebabkan oleh inflasi yang masih ...

Oleh Martha Herlinawati SimanjuntakAktivitas bongkar muat di Terminal Peti Kemas Internasional Belawan, Medan, Sumatera Utara, Kamis . ANTARA FOTO/Fransisco Carolio/nym

Namun, secara kumulatif, pertumbuhan produk domestik bruto pada 9 bulan pertama tahun 2024 meningkat menjadi 5,03 persen. Menurut Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia Ramdan Denny Prakoso, pertumbuhan investasi secara keseluruhan meningkat menjadi 5,15 persen ditopang berlanjutnya proyek infrastruktur yang dilakukan oleh Pemerintah dan swasta, termasuk pembangunan jalan tol dan pengembangan IKN.

Sementara itu, ekspor tumbuh sebesar 9,09 persen ditopang oleh permintaan mitra dagang utama yang tetap tumbuh positif serta beberapa harga komoditas utama ekspor Indonesia yang meningkat. Ekspor jasa meningkat didorong oleh peningkatan kunjungan wisatawan mancanegara.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bank Indonesia Perkuat Sinergi Keuangan Syariah di Tengah Ketidakpastian Ekonomi GlobalBank Indonesia Perkuat Sinergi Keuangan Syariah di Tengah Ketidakpastian Ekonomi GlobalJPNN.com : Upaya Bank Indonesia bertujuan untuk mengatasi kesenjangan dalam manajemen likuiditas syariah dan memperkuat daya tahan industri keuangan syariah
Baca lebih lajut »

3 Alasan Pasar Motor Indonesia Tahan Banting di 20243 Alasan Pasar Motor Indonesia Tahan Banting di 2024Di tengah ketidakpastian ekonomi dan politik global, pasar sepeda motor Indonesia tetap menunjukkan pertumbuhan yang positif.
Baca lebih lajut »

Indonesia Galakkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Menko Perekonomian: Bukan Hal yang MustahilIndonesia Galakkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Menko Perekonomian: Bukan Hal yang MustahilBerita Indonesia Galakkan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Menko Perekonomian: Bukan Hal yang Mustahil terbaru hari ini 2024-10-30 13:59:37 dari sumber yang terpercaya
Baca lebih lajut »

Sistem Ekonomi Pancasila: Mendorong Pembangunan Berkelanjutan dan Berkeadilan di IndonesiaSistem Ekonomi Pancasila: Mendorong Pembangunan Berkelanjutan dan Berkeadilan di IndonesiaEkonomi Pancasila adalah sistem ekonomi yang berlandaskan pada nilai-nilai Pancasila sebagai ideologi negara Indonesia.
Baca lebih lajut »

Bank Mandiri Catat Penyaluran Kredit Rp 1.590 Triliun di Kuartal III 2024Bank Mandiri Catat Penyaluran Kredit Rp 1.590 Triliun di Kuartal III 2024JPNN.com : Bank Mandiri terus mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan melalui dukungan pada ekonomi kerakyatan di Indonesia.
Baca lebih lajut »

Perekonomian Global Merosot, Indonesia Sulit Keluar dari Middle Income TrapPerekonomian Global Merosot, Indonesia Sulit Keluar dari Middle Income TrapDi tengah pertumbuhan ekonomi global yang menurun sulit bagi Indonesia memperoleh pertumbuhan ekonomi 8
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-14 14:48:03