Ekonom Universitas Indonesia (UI) Ninasapti Triaswati menyatakan kebijakan penghapusan atau pemutihan utang bagi pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) ...
Arsip foto- Ekonom sekaligus Direktur Center of Economics and Law Studies Bhima Yudhistira menyampaikan keterangan kepada awak media di Jakarta, Selasa . ANTARA/Aji Cakti
"Kebijakan ini berpotensi menurunkan kemiskinan di tingkat petani atau nelayan jika kebijakan lainnya sinergis dan harmonis," kata Nina dihubungi di Jakarta, Rabu. Selanjutnya, Nina menyatakan kedua hal tersebut bisa diwujudkan pemerintah apabila dalam pelaksanaan subsidi pemutihan utang ini dilakukan secara jujur, transparan, dan akuntabel. Sehingga kebijakan strategis yang ditetapkan efektif memberikan kesejahteraan bagi masyarakat.
Sementara itu Direktur Eksekutif Center of Economic and Law Studies Bhima Yudhistira menyatakan hal serupa, bahwa program pemutihan utang tersebut memiliki potensi untuk menurunkan angka kemiskinan di Indonesia.Bhima menilai, skema penghapusan utang ini bersifat parsial, artinya dari target 6 juta debitur petani dan nelayan nantinya akan diseleksi oleh lembaga keuangan bank, koperasi dan lembaga mikro lainnya, dengan mempertimbangkan manajemen risiko lembaga keuangan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cek Fakta: Satir Pesan Berantai Berisi Rencana Penggabungan Universitas Indonesia dan Universitas Sebelas MaretBeredar di media sosial dan aplikasi percakapan pesan berantai rencana penggabungan Universitas Indonesia (UI) dan Universitas Sebelas Maret (UNS).
Baca lebih lajut »
Sandiaga Puji Sinergi INOTEK, Sampoerna, BRIN Dampingi UMKM Naik KelasKehadiran Program UMKM untuk Indonesia (UUI) mendukung UMKM lokal untuk berkembang.
Baca lebih lajut »
Jawab Kebutuhan Masyarakat, Uhamka Buka Prodi Baru S1 Hukum BisnisKeberadaan program studi jurusan Hukum Bisnis dinilai masih langka di universitas-universitas yang ada di Indonesia.
Baca lebih lajut »
IDSurvey Dukung Pengembangan Arboretum UI untuk Lingkungan BerkelanjutanIDSurvey mengadakan kegiatan yang berkolaborasi dengan Universitas Indonesia yang digelar di Hutan Kota Universitas lndonesia, Depok.
Baca lebih lajut »
Ekonom Dukung Penghapusan Utang UMKM dengan Syarat Kebijakan LainMeski mendukung mantan Tenaga Ahli Ketua BPK RI ini menekankan pentingnya syarat dan mekanisme yang tepat agar kebijakan ini memiliki dampak positif jangka panjang
Baca lebih lajut »
Produk UMKM Khas Indonesia Mejeng di Indonesia Week Hongkong 2024Untuk transaksi ritel selama pameran, 95% dari produk UMKM yang dibawa habis terjual.
Baca lebih lajut »