Bagi Reza Rahadian, aturan new normal nanti membutuhkan banyak penyesuaian. Seperti apa ya dunia film di era new normal dalam bayangan sang aktor? NewNormal RezaRahadian FilmIndonesia via detikhot
, aturan new normal yang diterapkan nanti membutuhkan banyak penyesuaian. Sebab, sebuah produksi film yang melibatkan banyak orang mesti dihindari di situasi sekarang.
"Physical contact itu pasti ada antara pemain antara kru dll nah hal-hal itu yang mungkin harus dijaga. Tes kesehatannya seperti apa, kebersihan di lokasi, kemudian gimana mengkoordinasi departemen PU , artistik untuk punya spot-spotnya sendiri," ungkapnya saat IG Live bersama detikcom belum lama ini.Setiap syuting juga membutuhkan set yang tak sedikit. Ini juga disebut Reza menjadi tantangan tersendiri.
"Yang sulit dilakukan juga meminimalisir banyaknya set dalam lokasi syuting. Karena banyaknya set ini memungkinkan kita harus mobile ke sana kemari dan itu yang juga sulit untuk sekarang ini, karena orang-orang mungkin tak akan membiarkan tempatnya disewa untuk kebutuhan syuting," imbuhnya.Badan Perfilman Indonesia sendiri tengah mendiskusikan tentang protokol kesehatan bersama Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Podcast Penonton Bayaran: Gus Dur di 'Sergio' Kok Bukan Reza Rahadian?Episode terbaru dari PodcastPenontonBayaran detikHOT kali ini mengulas film Netflix 'Sergio'. Sebuah drama biopik dari sosok diplomat Sérgio Vieira de Mello. Yuk, dengerin detikers! via detikhot
Baca lebih lajut »
Reza Rahadian Segera Main Teater LagiReza Rahadian tak hanya umumkan jadi seorang sutradara tapi ia juga segera main teater lagi tahun ini. Wah, penasaran? Kita tunggu saja ya... SeniPertunjukan RezaRahadian via detikhot
Baca lebih lajut »
Wakil Wali Kota Bekasi Tinjau Penerapan New Normal di Pasar TradisionalTri masih menemukan kurangnya kesadaran masyarakat dalam menjalani era new normal.
Baca lebih lajut »
New Normal, Begini Prosedur Operasional Tol LautDi tengah kondisi pandemi virus corona, tol laut pun menerapkan new normal dalam layanannya.
Baca lebih lajut »
Di Era New Normal, Sustainable Tourism Jadi Aspek TerpentingDi era 'new normal' pascapandemi COVID-19, pariwisata berkelanjutan atau sustainable tourism dinilai sebagai aspek terpenting...
Baca lebih lajut »
New Normal: IBL Buka Opsi Kompetisi Dilanjutkan Tanpa PenontonIBL akan membahas kelanjutan kompetisi musim 2020 dengan opsi tanpa penonton di era New Normal.
Baca lebih lajut »