Dulang Rezeki Dari Daur Ulang Sampah, BRI Bantu Usaha Mikro di Jayapura
PIKIRAN RAKYAT– Berawal dari keprihatinan melihat sampah berserakan di sekitar wilayah konservasi hutan mangrove di kampung Enggos Kota Jayapura, Provinsi Papua, Petronela tertarik untuk mendaur ulang sampah tersebut menjadi kerajinan tangan.
“Di Enggos banyak sampah, terus saya lihat sampah itu saya tertarik. Saya yakin sampah ini bisa menghasilkan sesuatu,” kata Petronela. Sampah yang dipungut berupa plastik, botol plastik, kayu, kawat sisa kabel, bisa disulap sedemikian rupa menjadi berbagai kerajinan tangan yang dikolaborasikan dengan cangkang kerang, dan aksesoris Papua.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dulang Rezeki dari Daur Ulang Sampah, BRI Bantu Usaha Mikro di JayapuraRADARSEMARANG.ID, Jayapura – Berawal dari keprihatinan melihat sampah berserakan di sekitar wilayah konservasi hutan mangrove di kampung Enggos Kota Jayapura, Provinsi Papua, Petronela (41 tahun) t…
Baca lebih lajut »
Dulang Rezeki Dari Daur Ulang Sampah, BRI Bantu Usaha Mikro di JayapuraBerawal dari keprihatinan melihat sampah berserakan di sekitar wilayah konservasi hutan mangrove di kampung Enggos Kota Jayapura, Provinsi Papua, Petronela (41 tahun) tertarik untuk mendaur ulang sampah tersebut menjadi kerajinan tangan.
Baca lebih lajut »
Uniknya Pernak Pernik Natal dari Sampah Daur UlangGereja Katolik di Sidoarjo, di Jawa Timur, mengajak jemaat memanfaatkan sampah untuk didaur ulang sehingga bisa menjadi pernak-pernik natal.
Baca lebih lajut »
Ulang Tahun pada Hari Natal, Asmirandah Beri Pesan Menyentuh untuk Putri Pertamanya - Pikiran-Rakyat.comAsmirandah menulis seutas pesan panjang yang ditulis untuk ulang tahun kedua putrinya dalam akun Instagram asmirandah89.
Baca lebih lajut »