Duh, 239 Warga Kedawung Sragen Ini Enggan Ikut Vaksinasi

Indonesia Berita Berita

Duh, 239 Warga Kedawung Sragen Ini Enggan Ikut Vaksinasi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Sebanyak 239 warga Kedawung, Sragen yang enggan divaksin Covid-19 berasal dari satu lembaga pendidikan nonformal.

SOLOPOS.COM - Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati menjadi vaksinator dalam pencanangan vaksinasi dosis ketiga di Sentra Vaksinasi Pemkab Sragen, Selasa . Sebanyak 239 orang warga Desa Pengkok, Kecamatan Kedawung, Sragen, belum divaksin Covid-19. Diduga mereka enggan divaksin karena punya berkeyakinan berbeda.Adanya dua ratusan orang yang belum vaksin itu terungkap dalam rapat koordinasi Covid-19 di Aula Sukowati Sekretariat Daerah Sragen, Kamis siang.

Yuni berharap kasus satu keluarga yang terkonfirmasi positif dan ternyata belum ikut vaksin di Gemolong, Sragen, itu tidak terulang. Dia menegaskan vaksinasi adalah upaya untuk menekan angka kasus Covid-19. Sejauh ini capaian vaksinasi di Sragen sudah di atas 90%. Sekarang, Yuni mengejar target vaksinasi dosis ketiga.

Anggota DPRD Sragen asal Pengkok, Sugiyarto, mengatakan Pemerintah Desa Pengkok sudah berusaha maksimal melakukan pendekatan kepada warga agar mau ikut vaksinasi. Sugiyarto mengaku tidak tahu alasan warga yang tidak mau ikut vaksinasi.“Vaksinasi dengan jemput bola di Pengkok sudah berulang kali dilakukan. Vaksinasi diadakan di balai desa juga sering dan semua kembali kepada masing-masing warga,” jelasnya.

Para ketua rukun tetangga pernah diterjunkan untuk mendata warganya yang belum vaksin. Berdasarkan data RT itulah, kata dia, warga yang belum vaksin itu diundang khusus agar ikut vaksin di Balai Desa Pengkok. “Ada yang mau dan ada yang tidak mau datang ke gedung serba guna Balai Desa Pengekok,” katanya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

soloposdotcom /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadwal Lokasi Vaksinasi Keliling di Jakarta Hari Ini, 2 Februari 2022 | Jakarta Bisnis.comJadwal Lokasi Vaksinasi Keliling di Jakarta Hari Ini, 2 Februari 2022 | Jakarta Bisnis.comProgram vaksinasi keliling kembali digelar untuk melayani warga DKI Jakarta di sejumlah titik lokasi pada hari ini.
Baca lebih lajut »

Vaksinasi Booster Baru Satu Persen di Manggarai Barat, Ternyata Ini PenyebabnyaVaksinasi Booster Baru Satu Persen di Manggarai Barat, Ternyata Ini PenyebabnyaPemberian vaksinasi booster baru terealisasi satu persen di Manggarai Barat, ternyata ini penyebabnya VaksinCovid-19
Baca lebih lajut »

Bupati Kubu Raya: Capaian vaksinasi Covid-19 sudah 70 persen |Republika OnlineBupati Kubu Raya: Capaian vaksinasi Covid-19 sudah 70 persen |Republika OnlineTarget vaksinasi anak di kabupaten ini sebanyak 64 ribu lebih
Baca lebih lajut »

Hari Ini Ada Pemeliharaan Jaringan, Listrik di Sragen Padam 3 JamHari Ini Ada Pemeliharaan Jaringan, Listrik di Sragen Padam 3 JamBerikut ini jadwal pemeliharaan dan pemadaman listrik yang terjadi di Sragen, Jawa Tengah, pada hari ini, Rabu, 2 Februari 2022.
Baca lebih lajut »

Lokasi Vaksinasi COVID-19 Primer dan Booster DKI Jakarta Hari Ini, 2 Februari 2022Lokasi Vaksinasi COVID-19 Primer dan Booster DKI Jakarta Hari Ini, 2 Februari 2022Berikut jadwal dan lokasi vaksinasi COVID-19 di DKI Jakarta pada hari ini, Rabu, 2 Februari 2022.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 20:56:17