Dugaan Penggelapan oleh Manajemen, Wika Salim Masih Siapkan Langkah Hukum

Tabloidbintang Berita

Dugaan Penggelapan oleh Manajemen, Wika Salim Masih Siapkan Langkah Hukum
Tabloid Bintang
  • 📰 TabloidBintang
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Tabloid Bintang

| 13 Desember 2024 | 08:00 WIB - Kasus dugaan penipuan yang melibatkan mantan manajemen Wika Salim terus berkembang. Sandy Arifin, kuasa hukum Wika Salim, memberikan klarifikasi terkait masalah tersebut.

Sandy Arifin menjelaskan bahwa saat ini timnya tengah fokus mempelajari berkas yang telah diterima dari Wika Salim."Menurut informasi terbaru dari Neng Wika setelah mungkin selesai dari menunggu ibunya lagi dirawat nanti kami kabari update selanjutnya. Tapi yang pasti sudah dapat data, berkas yang sudah diterima yang sedang kita lagi pelajari nanti akan kami update berikutnya," ujar Sandy di Ciputat, Tangerang Selatan, pada Kamis .

Sandy juga mengungkapkan bahwa komunikasi dengan terduga pelaku masih berlangsung, namun saat ini hanya dengan Wika Salim."Yang masih komunikasi mungkin dari Neng Wika ya. Dari kita masih sebatas komunikasi sama Neng Wika saja informasi seperti apa, misalnya memang ternyata neng bilang kirimkan secara resmi somasi akan kita siapkan dalam waktu dekat," tambah Sandy.

Sandy juga mengungkapkan bahwa jumlah kerugian yang dialami oleh Wika Salim diperkirakan sekitar Rp 1 miliar, seperti yang sebelumnya disampaikan. Mengenai waktu terjadinya dugaan penggelapan tersebut, Sandy mengungkapkan bahwa kejadian ini kemungkinan besar sudah dimulai pada tahun 2022, namun masih perlu dicocokkan dengan data-data yang ada.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

TabloidBintang /  🏆 17. in İD

Tabloid Bintang

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Laporkan Dugaan Penggelapan, Wika Salim Curigai Lebih dari Satu Orang ManajemenLaporkan Dugaan Penggelapan, Wika Salim Curigai Lebih dari Satu Orang ManajemenPihak Wika Salim sedang memeriksa kemungkinan penggelapan dana oleh manajemennya yang terjadi sebelum tahun 2022.
Baca lebih lajut »

Wika Salim Siapkan Langkah Hukum Terakit Kasus Dugaan Penggelapan Uang Miliaran RupiahWika Salim Siapkan Langkah Hukum Terakit Kasus Dugaan Penggelapan Uang Miliaran RupiahWika Salim masih fokus mengurus ibunya yang sedang sakit.
Baca lebih lajut »

Wika Salim Tunggu Itikad Baik Pelaku Dugaan Penggelapan Hingga Besok!Wika Salim Tunggu Itikad Baik Pelaku Dugaan Penggelapan Hingga Besok!Wika Salim berbicara tentang kasus penggelapan dana oleh manajemennya. Jika tidak ada itikad baik, ia akan melanjutkan ke jalur hukum.
Baca lebih lajut »

Wika Salim Layangkan Somasi ke Pihak Manajemen, Akui Alami Kerugian Hingga MiliaranWika Salim Layangkan Somasi ke Pihak Manajemen, Akui Alami Kerugian Hingga MiliaranMenurut Sandy Arifin, adanya dugaan penggelapan dana ini membuat Wika Salim mengalami kerugian yang cukup besar.
Baca lebih lajut »

Berurai Air Mata, Wika Salim Cerita Uangnya Digelapkan ManajemenBerurai Air Mata, Wika Salim Cerita Uangnya Digelapkan ManajemenWika Salim beberkan awal mula tahu adanya dugaan penggelapan oleh pihak manajemennya.
Baca lebih lajut »

WIKA Suntik Modal Rp18,99 Miliar ke Anak Usaha: Percepat Proyek SPAM JatiluhurWIKA Suntik Modal Rp18,99 Miliar ke Anak Usaha: Percepat Proyek SPAM JatiluhurWIKA menyuntik modal sebesar Rp18,99 miliar ke anak usahanya, PT Wika Tirta Jaya Jatiluhur.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 07:54:37