JPNN.com : Duet antara Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dengan Menteri BUMN Erick Thohir disebut sesuai arahan Presiden Jokowi.
jpnn.com, JAKARTA - Pengamat komunikasi politik dari Universitas Brawijaya Anang Sujoko menilai pasangan capres Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto dan Menteri BUMN Erick Thohir sebagai cawapres sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo .
"Pasangan Prabowo sebaiknya harus dipertimbangkan, salah satunya sesuai arahan Presiden Jokowi seperti Erick Thohir," kata Anang saat dihubungi, Kamis .
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Prabowo dan Erick Thohir jadi Duo Andalan Jokowi di Pilpres 2024JPNN.com : Duet antara Prabowo Subianto dan Erick Thohir disebut sebagai pasangan andalan Presiden Joko Widodo.
Baca lebih lajut »
Para Kiai Jawa Tengah Dukung Duet Prabowo dan Erick Thohir Maju Pilpres 2024Para kiai Jawa Tengah mendukung Prabowo agar menggandeng Erick Thohir sebagai cawapres maju Pilpres 2024.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Unggah Foto Bareng Prabowo, Netizen: AdemJPNN.com : Menteri BUMN Erick Thohir mengunggah foto bareng Prabowo Subianto di akun erickthohir di Instagram.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Banjir Komentar Kocak Di Unggahan Bareng Prabowo: Pasangan Patrick, Cocok!Patrick, Prabowo Subianto-Erick Thohir,
Baca lebih lajut »
Deklarasi Dukungan, Kiai di Jawa Tengah Merekomendasikan Prabowo Menggandeng Erick ThohirJPNN.com : Erick Thohir dinilai sosok tepat yang dapat memperbesar potensi kemenangan Prabowo pada Pilpres 2024.
Baca lebih lajut »
Masih di Arab Bersama Jokowi, Deklarasi Prabowo-Erick Molor?Erick Thohir dikabarkan akan menjadi pendamping Prabowo Subianto dalam pemilihan Presiden tahun 2024 mendatang.
Baca lebih lajut »