Dua pelatih asal Jerman dipastikan bakal beradu strategi di laga semifinal Liga Champions, antara RB Leipzig melawan Paris Saint Germain (PSG). Siapa paling sakti? RBLeipzig
jpnn.com, PORTUGAL - RB Leipzig bakal berhadapan dengan Paris Saint Germain pada semifinal Liga Champions, setelah di perempat final Leipzig menaklukkan Atletico Madrid 2-1, Kamis waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. RB Leipzig diasuh oleh pelatih asal Jerman Julian Nagelsmann. Demikian juga dengan PSG, juga diasuh pelatih asal Jerman Thomas Tuchel.Baca Juga: Nagelsmann merupakan pelatih muda, ambisius berusia 33 tahun.
Keberhasilannya membawa RB Leipzig sampai ke semifinal Liga Champions, melebihi ekspektasi dalam musim pertamanya di Leipzig. Nagelsmann sangat menanti laga semifinal pekan depan dengan Paris St Germain, yang dilatih oleh sesama orang Jerman Thomas Tuchel.Baca Juga: "Pertandingan melawan Thomas selalu sangat menarik," kata Nagelsmann seperti dikutip Reuters, Jumat. Nagelsmann menyebut, Tuchel mempunyai ide yang sangat baik dalam bermain sepak bola.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
RB Leipzig Vs Atletico, Tim Jerman Kelima di Semifinal Liga ChampionsRB Leipzig dipastikan lolos ke semifinal Liga Champions 2019-2020 seusai menumbangkan Atletico Madrid.
Baca lebih lajut »
Jerman: Vaksin Covid-19 akan Tersedia Beberapa Bulan Lagi |Republika OnlineJumlah pasien Covid-19 di Jerman terus naik
Baca lebih lajut »
Menkes Jerman: Vaksin Corona Rusia Bisa BerbahayaOtoritas kesehatan Rusia telah menyetujui vaksin Corona buatan negara itu dan siap diberikan pada warga. Rusia VaksinCorona via detikinet
Baca lebih lajut »
Jerman: Lebanon Butuh Pemerintah Anti-Korupsi |Republika OnlineMenlu Jerman Heiko Maas mengatakan Lebanon butuh pemerintah yang perangi korupsi
Baca lebih lajut »
Perjanjian Ekstradisi Hong Kong dengan Prancis dan Jerman DitundaKedua negara telah mempolitisasi kerja sama yuridis, sehingga merusak dasar kerja sama yuridis antara (Hong Kong) dengan Jerman dan Prancis.
Baca lebih lajut »