Fraksi PAN minta Kemenag menjelaskan bantahan Saudi dalam surat Duta Besar Saudi Arabia untuk Indonesia Essam bin Ahmed bin Abid Althaqafi kepada Ketua DPR RI Puan Maharani terkait pembatalan pemberangkatan jemaah calon haji Indonesia. haji2021
jpnn.com, JAKARTA - Fraksi PAN di DPR meminta penjelasan resmi dan terbuka dari Kementerian Agama terkait pembatalan pemberangkatan jemaah calon haji. Hal itu sebagai respons terkait surat dari Kedutaan Saudi Arabia berkaitan dengan pembatalan pemberangkatan jemaah calon haji Indonesia 2021.
Baca Juga: Saleh menjelaskan dalam surat yang ditujukan kepada Ketua DPR RI Puan Maharani tersebut, Duta Besar Saudi Arabia untuk Indonesia Essam bin Ahmed bin Abid Althaqafi menjelaskan bahwa sampai saat ini otoritas setempat belum mengeluarkan instruksi apa pun terkait penyelenggaraan ibadah haji tahun ini. Menurut dia, hal itu berlaku bukan hanya untuk Indonesia, tetapi bagi seluruh negara lain di dunia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Fraksi Gerindra Dukung Modernisasi Alutsista Usulan Prabowo SubiantoAnggota Komisi I DPR RI dari Fraksi Gerindra, Rachel Maryam mendukung penuh revolusi alutsista yang sedang diupayakan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. Anggota...
Baca lebih lajut »
Dukung Pembatalan Haji, DPR Minta Pemerintah Lobi Arab Saudi untuk Kesempatan UmrahDPR mendukung penuh keputusan pemerintah untuk membatalkan haji, meski begitu, DPR tetap mengharapkan pemerintah tetap berusaha agar kesempatan umrah bagi jemaah Indonesia terbuka. Baca selengkapya, klik 👇👇👇 BatalHaji
Baca lebih lajut »
HNW Minta Jokowi Melobi ke Raja Saudi agar Tetap Berangkatan Calon Haji IndonesiaMenurut HNW, Kerajaan Arab Saudi belum pernah membuat keputusan untuk tidak memberikan kuota bagi calon haji dari Indonesia maupun dari negara lainnya. MPRRI
Baca lebih lajut »
Haji 2021 Dibatalkan, Puan Minta RI Lobi Saudi Naikkan KuotaPuan juga meminta pemerintah meningkatkan kualitas pelayanan pada calon jemaah haji di musim haji jika kondisi sudah normal.
Baca lebih lajut »
Erick Thohir Minta Arab Saudi Buka Diri Soal Persyaratan HajiMenteri Badab Usaa Milik Negara Erick Thohir meminta agar Pemerintah Arab Saudi membuka diri perihal syarat pelaksanaan ibadah haji dan umroh di Tanah Suci. Menteri...
Baca lebih lajut »
Saudi Dikabarkan Hanya Akan Terima 60 Ribu Jemaah Haji 2021Pemerintah Arab Saudi dikabarkan hanya akan menerima 60 ribu jemaah haji tahun ini sebagai upaya pencegahan penularan Covid-19.
Baca lebih lajut »