Dubes Havas Indonesia mitra Hannover Messe 2020

Indonesia Berita Berita

Dubes Havas Indonesia mitra Hannover Messe 2020
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 78%

Dubes Indonesia untuk Jerman, Arif Havas Oegroseno mengatakan Indonesia sebagai negara mitra penyelenggara Hannover Messe 2020 sangat relevan dalam ...

Indonesia akan memiliki peluang besar untuk merebut relokasi industri dengan melakukan positioning di salah satu perhelatan industri dan investasi global, Hannover Messe 2020,

Indonesia akan memiliki peluang besar untuk merebut relokasi industri dengan menempatkan diri di salah satu perhelatan industri dan investasi global, Hannover Messe 2020, ujarnya pada saat briefing persiapan penyelenggaraan Hannover Messe di depan sejumlah media nasional dan media Jerman. Dubes Oegroseno menayangkan video tentang profil ekonomi Indonesia terkini. Dari video tersebut, media yang hadir, khususnya media lokal di Jerman, memperoleh gambaran tentang besarnya potensi ekonomi yang dimiliki Indonesia.“Sebagian orang tahu Indonesia tempat tujuan wisata, kenal Bali, Flores, Borobudur, Indonesia pilihan liburan yang cukup nyaman. Tapi sedikit yang tahu Indonesia salah satu kekuatan ekonomi terbesar di Asia Tenggara. Indonesia merupakan anggota G20.

Dalam kurun waktu kurang dari setahun kesepakatan MoU Negara Mitra dengan Indonesia ditandatangani. Ini adalah yang tersingkat. Sebelumnya ada yang butuh waktu lima tahun untuk menyetujui proposal negara mitra. “Kami yakin, dengan populasi, capaian ekonomi, geografis, serta stabilitas politik yang dimilikinya, Indonesia adalah negara yang tepat,” ujar Dr. Köcler.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dubes Filipina resmikan penerbangan langsung Garuda Manado-DavaoDubes Filipina resmikan penerbangan langsung Garuda Manado-DavaoDuta Besar Filipina untuk Indonesia Leehiong T. Hee meresmikan penerbangan perdana dan penerbangan langsung Garuda Indonesia rute Manado-Davao di Manado, ...
Baca lebih lajut »

Gubernur berharap dubes-konjen promosikan potensi SulutGubernur berharap dubes-konjen promosikan potensi SulutGubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey berharap duta besar dan konsul jenderal ikut mempromosikan potensi-potensi daerah yang ada di 15 kabupaten ...
Baca lebih lajut »

Dubes ajak pengusaha angola hadir di TEI 2019Dubes ajak pengusaha angola hadir di TEI 2019Duta Besar Indonesia Eddy Basuki mengajak pengusaha potensial Angola untuk hadir di Trade Expo Indonesia (TEI) 2019 yang merupakan momentum sangat tepat bagi ...
Baca lebih lajut »

Kenssy Dwi Ekaningsih dubes yang bercita-cita menjadi wartawanKenssy Dwi Ekaningsih dubes yang bercita-cita menjadi wartawanMemasuki ruang kerja Duta besar Indonesia di Praha, di lantai satu gedung KBRI di daerah Nad Budankami- Praha 5 terasa sejuk dan nyaman, ditambah dengan ...
Baca lebih lajut »

Misionaris Indonesia beri pelayanan di AfrikaMisionaris Indonesia beri pelayanan di AfrikaDubes Indonesia di Windhoek, Namibia, Eddy Basuki sangat gembira dapat melakukan tatap muka dengan beberapa misionaris Indonesia yang memberikan pelayanan di ...
Baca lebih lajut »

Indonesia perkuat kerja sama ekonomi dengan mitra non-tradisionalIndonesia perkuat kerja sama ekonomi dengan mitra non-tradisionalMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi melakukan pertemuan bilateral dengan menteri dari delapan negara dan menandatangani perjanjian untuk memperkuat kerja ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-15 03:01:07