Pihak keluarga tidak menerima apabila keluarga yang meninggal dunia dinyatakan positif COVID-19. Jenazah pasien COVID-19 diambil paksa.
Polisi dan TNI mengawasi pelaksanaan tes cepat antigen bagi seorang pria yang sempat mengambil paksa jenazah pasien COVID-19. ANTARA/HO-Humas Polres Kupang Kota.Kupang - Dua orang dari 11 anggota keluarga yang mengambil secara paksa jenazah pasien COVID-19 pada 17 Juli 2021 dinyatakan positif COVID-19 setelah melalui tes cepat antigen pada Kamis .
Ssbelumnya, pada hari Sabtu GMN jenazah COVID-19 diambil secara paksa oleh pihak keluarganya saat pemakaman dengan protokol COVID-19. "Setelah melalui perdebatan yang panjang, keluarga memperbolehkan Satgas COVID-19 memakamkan jenazah pasien COVID-19 itu di pemakaman dengan protokol COVID di TPU Batukadera Kota Kupang," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Satgas Covid-19 IDI: Demonstrasi Potensi Besar Timbulkan Klaster Covid-19Zubairi mengatakan, cukup banyak orang yang terlihat sehat, padahal di dalam tubuhnya terdapat virus.
Baca lebih lajut »
Ketua Satgas Covid-19 Kota Yogyakarta Positif Covid-19, WFH dan Jadi PengamatKetua Harian Satgas Covid-19 yang juga Wakil Wali Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi positif Covid-19. Menjalani isolasi mandiri di rumah dinas.
Baca lebih lajut »
Target 11 Juta, Baru 548.000 Anak yang Divaksinasi Covid-19Jumlah anak usia 12-17 tahun yang sudah menerima vaksinasi Covid-19 baru sebanyak 548.000 dari total target 11,9 juta.
Baca lebih lajut »
Aprindo Sebut Satu sampai Dua Toko Tutup Setiap Hari Akibat Pandemi Covid-19Roy Nicholas Mandey menyebutkan ada satu hingga dua toko ritel tutup setiap hari akibat mengalami kebangkrutan yang dipicu pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »
Dua Pegawai KPK Ikut Diklat Bela Negara Secara Daring karena Positif Covid-19'Tercatat 18 orang telah bersedia dengan menandatangani formulir kesediaan untuk mengikuti diklat tersebut,'
Baca lebih lajut »
Dua Pertiga Populasi India Punya Antibodi Covid-19Kasus harian di India telah turun ke posisi terendah empat bulan setelah gelombang kedua yang melumpuhkan sistem kesehatan.
Baca lebih lajut »