Dua UU untuk Jerat Dirjen Kemendag Indrasari Wisnu dkk, Tersangka Kasus Izin Ekspor Minyak Goreng

Indonesia Berita Berita

Dua UU untuk Jerat Dirjen Kemendag Indrasari Wisnu dkk, Tersangka Kasus Izin Ekspor Minyak Goreng
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Nantinya penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) juga bakal mendalami dugaan adanya tindakan suap yang dilakukan para tersangka izin ekspor minyak goreng.

Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Indrasari Wisnu Wardhana bersama 3 orang lainnya dari pihak swasta resmi menjadi tersangka kasus dugaan korupsi izin fasilitas eskpor minyak goreng pada periode 2021-2022.

Oleh Kejaksaan Agung yang menangani kasus ini, Dirjen Kemendag itu dan 3 tersangka lainnya dijerat dengan dua undang-undang . Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Supardi mengatakan, keempat tersangka dikenakan UU Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi .

"Iya. Pasal 2 atau Pasal 3 UU Tipikor ya," kata Supardi di Gedung Bundar Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa .

Lebih lanjut, Supardi menyatakan, nantinya penyidik juga bakal mendalami dugaan adanya tindakan suap yang dilakukan para tersangka.Halaman :

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

KompasTV /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Atletik Indonesia Raih Dua Emas dan Dua Preak di Singapura TerbukaAtletik Indonesia Raih Dua Emas dan Dua Preak di Singapura TerbukaMedali emas dari Kejuaraan Atletik Singapura Terbuka diraih Indonesia melalui nomor lari 100 meter putri oleh Valentin Vanesa Lonteng dan nomor larri gawnag putri 100 meter lewat Emilia Nova.
Baca lebih lajut »

3 Indeks Naik Dua Digit Sepanjang 2022, Rekomendasi ADRO hingga SMDR | Market - Bisnis.com3 Indeks Naik Dua Digit Sepanjang 2022, Rekomendasi ADRO hingga SMDR | Market - Bisnis.comPerusahaan batu bara seperti BYAN dan ADRO, serta perusahaan pelayaran TCPI dan HITS, dan perusahaan rantai pasokan dan logistik minyak AKRA memimpin sektor energi.
Baca lebih lajut »

Banjir dan Longsor Kepung Dua Kecamatan di Kota BogorBanjir dan Longsor Kepung Dua Kecamatan di Kota BogorSebanyak dua rumah yang terdiri dari 14 Kepala Keluarga di Kampung Batakal RT 1 RW 7, Kelurahan Batu Tulis, Kecamatan Bogor Selatan Kota Bogor terendam banjir. Banjir disebabkan Sungai Cisadane yang meluap besar pada Senin (18/4/2022) petang.
Baca lebih lajut »

Dua Pejabat Bea Cukai Akui Terima Uang Hasil Pemerasan Perusahaan di SoettaDua Pejabat Bea Cukai Akui Terima Uang Hasil Pemerasan Perusahaan di SoettaDua pejabat Bea Cukai Bandara Soekarno Hatta setingkat Kepala seksi (Kasi) mengaku menerima uang dari hasil pemerasan ke perusahaan jasa importasi.
Baca lebih lajut »

Barcelona Vs Cadiz, Dua Mimpi Buruk Blaugrana dalam Empat Hari di Camp NouBarcelona Vs Cadiz, Dua Mimpi Buruk Blaugrana dalam Empat Hari di Camp NouBarcelona tengah mendapatkan nasib buruk seusai mengalami dua kekalahan beruntun dalam jangka waktu empat hari saat bermain di Stadion Camp Nou.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 16:32:37