“Dari tangan terduga teroris, tim gabungan mengamankan barang bukti berupa panah, airsoft gun, sangkur, handphone dan laptop,” kata Kabid Humas Polda Bali .... - Artikel asli dimuat di mitra Teras yakni: Balipost -
BALIPOST.COM | 14/10/2019 16:50 DENPASAR, BALIPOST.com – Kabid Humas Polda Bali AKBP Hengky Widjaja merilis penangkapan terduga teroris di Jembrana. Menurut Hengky, Sabtu , dua terduga teroris berinisial AT dan ZAI ditangkap di Jembrana, Kamis .
Kombes Hengky mengatakan, saat ini Densus 88 Polri dan tim Counter Transnational and Organize Crime Polda Bali sedang melakukan pendalaman keterangan terduga teroris AT dan ZAI.Ia menambahkan AT dan ZAI diduga berbaiat kepada pimpinan kelompok radikal ISIS, Abu Bakar Al Baghdadi. Bahkan AT mempunyai hubungan dekat dengan Abu Rara, pelaku yang menusuk Menkopolhukam Wiranto di Banten.
Dia juga masuk grup medsos “Menanti Al Mahdi.” “Yang bersangkutan juga sudah mengetahui niatan Abu Rara untuk melakukan amaliyah. AT menyiapkan panah, airsoft gun dan sangkur yang diduga bertujuan untuk amaliyah di wilayah Bali,” katanya. Kedua terduga teroris ini sudah merencanakan apabila sewaktu-waktu ditangkap, akan ada perlawanan. Mereka sudah merencanakan membuang HP dan laptop ke dalam air untuk menghilangkan jejak. “Dari tangan terduga teroris, tim gabungan mengamankan barang bukti berupa panah , airsoft gun, sangkur, handphone dan laptop,” kata Hengky.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Densus 88 Tangkap Dua Terduga Teroris Pascainsiden WirantoDensus 88/Antiteror menangkap terduga teroris berinisial YF dan B di Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, pada Minggu (13/10) malam.
Baca lebih lajut »
Berencana Serang Polisi Bali, Dua Terduga Militan DibekukPasukan kontraterorisme Indonesia telah menangkap dua terduga militan yang dituduh merencanakan sebuah serangan terhadap polisi di Bali, kata polisi, Sabtu (12/10). Kabid Humas Polda Bali Kombes Hen
Baca lebih lajut »
Jalur Sepeda Fase Dua Mulai Diuji CobaSesuai rencana, uji coba jalur sepeda fase dua diresmikan Sabtu, 12 Oktober. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyusuri jalur ini bersama Kepala Dinas Perhubungan DKI, Syafrin Liputo,
Baca lebih lajut »
Truk Masuk Sungai, Dua Orang KritisDi dalam truk pengangkut tangkil atau melinjo itu ada delapan orang penumpang, dua di antaranya dalam kondisi kritis. Trukmasuksungai
Baca lebih lajut »
V2 Indonesia Luncurkan Dua Produk Speaker TerbaruSonos Move semakin sempurna dengan ditanamkannya Integrasi Google Assistant serta fitur Auto True Play yang memungkinkan speaker untuk mengadaptasikan kinerja audionya dengan kondisi ruangan.
Baca lebih lajut »
Heboh Ibu dan Dua Anak Diduga Aniaya Tiga Gadis Remaja, Satu Pelaku Masih BuronKasus dugaan penganiayaan yang dilakukan ibu dan dua anaknya terhadap tiga remaja putri di Sultra, jadi viral. Polisi masih buru seorang pelaku, AC.
Baca lebih lajut »