Cesc Fabregas membagikan pengalamannya saat bermain di Liga Inggris. Dia bercerita, tentang dua pemain yang dikaguminya.
Dalam podcast The Locker Room bersama Rio Ferdinand, Cesc Fabregas bercerita tentang pengalamannya di Liga Inggris. Ada dua nama yang dia kagumi, yakni Steven Gerrard dan Paul Scholes.
"Dari dulu saya suka menonton Steven Gerrard. Bagaimana koneksinya dengan suporter, kotanya, dan tendangan kerasnya," kata Fabregas.Untuk Paul Scholes, Fabregas mengaku selalu mencontoh bagaimana legenda Manchester United bermain. Bagi Fabregas, Scholes bermain simpel tapi efektif."Dia luar biasa, suka bermain satu-dua dan tidak kehilangan bola," ujar Fabregas yang sejak tahun lalu memperkuat AS Monaco.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Liga Spanyol Bisa Dilanjutkan pada Pertengahan Juni, Bagaimana Liga Inggris?Kepala Eksekutif Premier League yakin Liga Inggris akan kembali bergulir meski delapan anggota klub dinyatakan positif Covid-19.
Baca lebih lajut »
Para Pemain Liga Inggris Diizinkan Latihan dalam Jarak DekatPemerintah Inggris mengizinkan para pemain sepakbola menjalani latihan dalam jarak sangat dekat, setelah Inggris memasuki tahap kedua pemulihan pascapandemi.
Baca lebih lajut »
Bos Huddersfield: 60 Klub Liga Inggris Terancam BangkrutBos Huddersfield Town, Phil Hodgkinson, memperkirakan 60 klub sepak bola papan bawah Liga Inggris terancam bangkrut.
Baca lebih lajut »
Pandemi Covid-19 Belum Berakhir, Pemain Liga Inggris Sudah Boleh Kontak Fisik saat LatihanProtokol latihan tahap kedua mulai diberlakukan bagi atlet-atlet Inggris di tengah pandemi virus Corona Covid-19.
Baca lebih lajut »
Astaga, 60 Klub Liga Inggris Bakal BangkrutLiga Inggris telah ditangguhkan sejak Maret dan kemungkinan akan bergulir kembali paling cepat Juni. LigaInggris
Baca lebih lajut »
Project Restart Liga Inggris Masuk Pekan KrusialKlub Liga Inggris sudah kembali menggelar latihan dengan kelompok kecil. Berharap pemain mencapai kebugaran fisik sebelum...
Baca lebih lajut »