Man United berhasil mengeliminasi Aston Villa sekalipun mendapat serangan bertubi-tubi 🔥 Terima kasih McTominay 🤝 MatchdayGoal FACup
Adapun di pertandingan semalam, United membuka papan skor di menit kedelapan lewat gelandang Scott McTominay. Pemain internasional Skotlandia itu meneruskan umpan Fred sebelum menaklukkan Emiliano Martinez.
Meski mampu mempertahankan keunggulan tersebut hingga jeda, jantung suporter Setan Merah dibuat berdegup kencang di paruh kedua. Di 45 menit terakhir, justru Villa arahan Steven Gerrard yang melakukan searangan bertubi-tubi, selagi tuan rumah beruntung lantaran dua gol tim tamu dianulir wasit. Danny Ings sempat menggetarkan gawang Unted kawalan David de Gea di menit ke-51 memanfaatkan tendangan bebas. Akan tetapi, gol itu dibatalkan oleh VAR lantaran bola menyentuh tangannya terlebih dahulu.
Tak lama berselang giliran gol Ollie Watkins yang tidak disahkan wasit, dengan hakim garis mengidentifikasi ia berada dalam posisi offside saat menerima umpan terobosan.United pada akhirnya menjaga skor 1-0 hingga bubaran, dan mereka berhak lolos ke putaran empat untuk menantang Middlesbrough.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Link Live Streaming Man United Vs Aston Villa, Kickoff 02.55 WIBLaga Man United vs Aston Villa pada putaran ketiga Piala FA 2021-2022 bisa disaksikan melalui live streaming, Selasa (11/1/2022) pukul 02.55 WIB.
Baca lebih lajut »
Sedang Tanding, Link Live Streaming Piala FA Manchester United vs Aston Villa di VidioLihat jadwal pertandingan dan dapatkan link live streaming Piala FA MU vs Aston Villa.
Baca lebih lajut »
Aston Villa Vs Man United: Potensi Debut Coutinho, Setan Merah Tak Perlu GentarPhilippe Coutinho berpotensi melakoni debut bersama Aston Villa pada laga Liga Inggris kontra Man United. Setan Merah tak perlu gentar karena...
Baca lebih lajut »
Menjelang Manchester United vs Aston Villa, Harry Maguire Pompa Semangat TimManchester United akan menjamu Aston Villa dalam pertandingan putaran ketiga Piala FA di Old Trafford pada Senin waktu setempat.
Baca lebih lajut »
Bocoran Skuad Manchester United Lawan Aston Villa Di Piala FAMenghadapi Aston Villa asuhan Gerrard bakal jadi ujian kelayakan skuad Rangnick 💪 Prediksi Anda? 🙄 FACup MatchdayGoal
Baca lebih lajut »